PT KPI Unit Balikpapan Mulai Pemeliharaan Rutin Kilang Balikpapan 2, Keselamatan Jadi Prioritas
Balikpapan, Gerbangkaltim.com — PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan resmi memulai rangkaian pemeliharaan rutin Kilang Balikpapan 2 Tahun 2026. Penandaan dimulainya kegiatan tersebut dilakukan melalui Grand Safety Talk yang dirangkaikan dengan pembukaan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), Senin (19/1/2026). Kegiatan berlangsung di area Ruang Pusat Pengendali Kilang (RPPK) Balikpapan 2 dan dihadiri jajaran […]
