hilmansyah muhammad

Timeline hilmansyah muhammad

KPPU
4 bulan lalu

Ketua KPPU Usulkan Integritas Jargas Dalam Program 3 Juta Rumah

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) M. Fanshurullah Asa mengusulkan kepada Menteri Perumahan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait untuk mengintegrasikan jaringan gas kota (jargas) dalam program pembangunan 3 juta rumah yang dicanangkan pemerintah. Jika dilaksanakan, KPPU mengestimasi adanya penghematan subsidi LPG sebesar Rp 3,5 triliun per tahun dan penghematan biaya impor LPG […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Ketua TP PKK Balikpapan Hj Nurlena Jadi Inspektur Upacara Hari Ibu Ke 96

Balikpapan, Gernangkaltim.com – Pemkot Balikpapan menggelar upacara pengibaran bendera dalam pelaksanaan puncak peringatan Hari Ibu Ke-96 yang jatuh disetiap tanggal 22 Desember. Kegiatan ini dilaksanakan untuk mengenang moment perjuangan perempuan dalam membangun fondasi bangsa dan memperjuangkan kesetaraan. Ketua TP PKK Balikpapan Hj Nurlena Rahmad Mas’ud, SE, ME sebagai Inspektur Upacara yang membacakan Amanat Menteri Pemberdayaan […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Logo HUT Ke 128 Kota Balikpapan Resmi Diluncurkan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan meluncurkan logo Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Balikpapan yang ke 128 dalam dalam ekspose akhir tahun yang berlangsung di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome, Balikpapan, Sabtu (21/12/2025). “Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim logo HUT Kota ke 128 kami perkenalkan ke masyarakat,” ujar, Wali Kota Rahmad Mas’ud dihadapan ratusan Ketua RT, […]

PLN
4 bulan lalu

Jelang Nataru, GM PLN UID Kaltimra Tinjau Langsung Kesiapan SPKLU PLN di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Menyambut perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, General Manager PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (UID Kaltimra) Maria G.I. Gunawan melakukan peninjauan langsung ke Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) PLN yang berada di Kota Balikpapan pada hari Sabtu (21/12). Dirinya mengatakan, sebagai bentuk komitmen PLN […]

Polda Kaltim
4 bulan lalu

Pasar Salah Satu Lokasi Yang Mendapat Pantauan Polda Kaltim di Jelang Nataru

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Polda Kaltim alan melakukan pemantauan di sejumlah tempat keramaian yang masuk di dalam wilayah hukumnya selama periode Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. “Kami turut melakukan pemantauan di pasar-pasar untuk mencegah adanya spekulan,” ujar, Kepala Bidang Humas Polda Kaltim Komisaris Besar Polisi Yulianto, Jumat (20/12/2024). Yulianto menambahkan, tim yang akan melakukan pemantauan […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

TP PKK dan Pemkot Balikpapan Ajak Warga Perangi DBD

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – TP PKK bersama Pemkot Balikpapan melaksanakan kerja bakti massal (KBM) Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di seluruh wilayah Kota Balikpapan. Kegiatan pencanangan ini dilakukan di Kantor Kecamatan Balikpapan Kota, Balikpapan, Kaltim, Sabtu (21/12/2024). Ketua Tim Penggerak PKK Kota Balikpapan, Hj Nurlena Rahmad Mas’ud, SE dalam sambutannya yang dibacakan Kepala DKK Balikpapan Alwiati dalam […]

Pertamina
4 bulan lalu

PT KPI Unit Balikpapan Tanam 200 Pohon di Jalur Pipa Terminal Lawe Lawe

Penajam Paser Utara, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina (KPI) Unit Balikpapan menggelar kegiatan penanaman pohon sebagai bentuk partisipasi dalam pelestarian lingkungan dan upaya mitigasi perubahan iklim. Penanaman pohon dilakukan dalam rangka memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) di wilayah Operasi Terminal Lawe-lawe. Kegiatan penanaman pohon ini digelar di lokasi sekitar Right Of Way (ROW) jalur […]

kebakaran
4 bulan lalu

RSUD Beriman Balikpapan Terbakar, Puluhan Pasien Dievakuasi

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Satu ruangan elektronik atau elektrik instalasi radiologi di RSUD Beriman Balikpapan terbakar. Akibat kejadian ini hampir seluruh ruangan rawat inap pasien dipenuhi asap, sehingga puluhan pasien terpaksa di evakuasi keluar ruangan. Salah seorang keluarga pasien di RSUD Beriman Balikpapan, Budi Nurjali mengatakan, saat itu ia usai melaksanakan salat subuh dan bermaksud menuju […]

Pertamina
4 bulan lalu

Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan dan Dinas Perdagangan Kota Balikpapan Gelar Sidak dan Uji Tera SPBU KM

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dalam rangka menyambut Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, Pertamina Patra Niaga bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) di salah satu Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di KM 9 , pada Kamis (19/12). Sidak ini bertujuan untuk memastikan ketersediaan bahan bakar dan pelayanan yang optimal kepada masyarakat selama […]

Pertamina
4 bulan lalu

Safety First!!! Capai 100 Juta Jam Kerja Aman, Keselamatan Bukan Cuma Kewajiban, tapi Jadi Budaya Kerja di KPB

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB), yang merupakan pengelola Proyek Strategis Nasional (PSN) Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan dan Lawe-Lawe berhasil mencatatkan pencapaian luar biasa dalam keselamatan kerja, dengan mencapai 100.347.845 Jam Kerja Aman tanpa LTI (Loss Time Injury) hingga 6 Desember 2024. Pencapaian ini mencerminkan komitmen PT KPB terhadap penerapan standar […]