hilmansyah muhammad

Timeline hilmansyah muhammad

3 tahun lalu

Tahun 2022, Berdiri Rumah Sakit Di Balikpapan Barat

Balikpapan,Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan akan merealisasikan keinginan warga Balikpapan Barat untuk mendapatkan layanan kesehatan yang lebih baik dengan mendirikan rumah sakit di kawasan tersebut. “Insyaallah tahun 2022 akan dibangun. Sudah kami tinjau lokasinya dan lahannya memang layak dibangun rumah sakit,” ujar Rahmad Mas’ud usai meninjau lokasi rencana pembangunan rumah sakit di Balikpapan Barat, Kamis (19/8/2021). […]

3 tahun lalu

Hujan Deras Sejak Malam, Kota Balikpapan Dikepung Banjir

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Hujan deras yang mengguyur Kota Balikapan, Kaltim membuat sejumlah kawasan terendam banjir dengan ketinggian air 1 meter hingga 1,5 meter. Bahkan, ada sejumlah kawasan yang mengalami longsor hingga merusak rumah warga. “Selain mengatasi pandemi COVID-19 dan penataan kota, Pemkot Balikpapan juga tetap menjadikan penganan banjir sebagai salah satu prioritasnya,”ujar Wali Kota Balikpapan, […]

3 tahun lalu

Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan Tetapkan Layanan RT-PCR sebesar Rp525.000 Rupiah

Balikpapan, Gerbangktim.com – Sebagai salah satu upaya dalam memberikan kemudahan kepada para pengguna jasa melengkapi persyaratan dokumen kesehatan untuk penerbangan, Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan sesuaikan tarif pelayanan tes kesehatan RT-PCR yang bekerjasama dengan Rumah Sakit Pertamina Balikpapan (RSPB). Pelayanan tersebut terletak di mezzanine floor Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan dalam […]

3 tahun lalu

HUT Ke 76 RI, 24 Desa Dialiri Listrik dan 15 Unit Layanan Beroperasi 24 Jam

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Masih dalam peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76, PLN memberikan sebuah kado manis kepada masyarakat Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara dengan telah mengalirnya listrik ke 24 desa terpencil, pada Kamis (19/08). Kini masyarakat dapat tersenyum bahagia karena telah merdeka dari kegelapan dan bisa menikmati listrik PLN untuk menunjang aktivitas sehari-hari. Desa berlistrik yang […]

3 tahun lalu

Optimalkan Pemanfaatan Panas Bumi, PLN Dukung Pembentukan Holding Geothermal Indonesia

Jakarta, Gerbangkaltim.com – PT PLN (Persero) mendukung langkah pemerintah membentuk Holding Geothermal Indonesia (HGI) guna mempercepat dan mengoptimalkan pengembangan potensi panas bumi di Tanah Air demi kemakmuran rakyat. Saat ini potensi energi panas bumi Indonesia mencapai 25 GW, atau setara 40 persen cadangan potensi panas bumi dunia. Namun pemanfaatannya baru sekitar 2,1 GW. Melihat besarnya […]

3 tahun lalu

Tinjau Kegiatan Buruh di Banten, Kapolri Akan Perkuat Akselerasi Vaksinasi di Wilayah Aglomerasi

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung kegiatan vaksinasi massal yang berkolaborasi bersama dengan Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI) di PT. Elite, Tangerang, Banten, Kamis (11/8/2021). Dalam sambutannya, Sigit menyebut akan melakukan penguatan akselerasi atau percepatan vaksinasi di wilayah-wilayah aglomerasi, dan salah satunya adalah di Banten. Mengingat, kata Sigit, TNI, Polri, […]

3 tahun lalu

Lanal Balikpapan Dan Forkom Maritim Gelar Serbuan Vaksinasi COVID-19

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Usai Bakti Sosial kali ini Komandan Lanal Balikpapan Kolonel Laut (P) Siswo Widodo, S.T., bersama Forkom (Forum Komunikasi) Maritim Kota Balikpapan diantaranya Kepala KSOP kelas I Balikpapan, GM. Pelindo IV Balikpapan, Beacukai Balikpapan, Ka. Karantina Pertanian Balikpapan, Ketua DPC Insa Balikpapan, Dirut PT. KKT beserta Kapolsek Pelabuhan Semayang dan unsur komunitas maritim […]

3 tahun lalu

Lanud Dhomber Galakan Serbuan Vaksinasi, Warga Antusias

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – TNI-AU. Sejumlah Masyarakat di Kawasan Balikpapan hadiri dan Antusias dalam mengikuti pelaksanaan serbuan vaksinasi massal tahap kedua dengan jenis vaksin sinovac, di Rumah Sakit Lanud Dhomber. Kegiatan vaksinasi ini terus digalakan dalam rangka mendukung program pemerintah, dalam program serbuan vaksinasi yang diharapkan akan terbentuknya herd immunity masyarakat. Balikpapan, Rabu (18/08/21). Hal tersebut […]

3 tahun lalu

Tidak Dibayar Ganti Rugi, Puluhan Warga Tutup Jalan Tol

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Puluhan warga yang terletak di RT 37 Kelurahan Manggar, Balikpapan Timur menutup jalan tol Balikpapan-Samboja atau sesi V sejak awal Januari 2021 lalu. Alasan warga menutup jalan bebas hambatan ini karena lahan mereka belum dibayar oleh negara. Padahal, sejal 2017 lalu, sejumlah persyaratan yang dibutuhkan untuk ganti rugi telah dipenuhi. Seperti diketahui, […]

3 tahun lalu

Kapolda Sebut Balikpapan Tempat “Nyaman” Untuk Teroris Bersembunyi

Balikpapan,Gerbangkaltim.com –Kapolda Kaltim Irjen Pol Herry Rudolf Nahak membenarkan tentang adanya penangkapan terhadap dua orang terduga teroris masing-masing berinisal SN dan RR, dimana RR langung ditetapkan sebagai tersangka sedangkan SN sebagai saksi. “Betul ada penangkapan terduga teroris yang dilakukan Densus 88 Anti Teror di Balikpapan, kami di Polda hanya membackup kegiatan tersebut,” ujar Kapolda Kaltim […]