hilmansyah muhammad

Timeline hilmansyah muhammad

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Pemkot Lakukan Ujicoba Trayek Balikpapan Trans City

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan belum lama ini telah meluncurkan program Bus Balikpapan Trans City dengan layanan Transportasi Ekonomis Mudah Aman dan Nyaman (TEMAN) dengan melakukan uji coba trayek, Senin (8/7/ 2024). “Hari ini uji coba kendaraan dan sopir kemudian jalur pemberhentian bus,” ujar, Kepala Dinas Perhubungan Kota Balikpapan, Adward Skenda Putra, Senin (8/7/2024). Edo […]

DPRD Kota Balikpapan
4 bulan lalu

Lantai Tiga Pasar Pandansari Disarankan Komisi II Jadi Lahan Parkir

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi II DPRD Kota Balikpapan menyarankan agar lantai tiga bangunan Pasar Pandansari, Balikpapan difungsikan sebagai lahan pakir kendaraan dari pada digunakan sebagai lahan pasar basah. Pasalnya, limbah pasar basah akan sulit dihindari dan akan berceceran di kawasan pasar nantinya. Anggota Komisi II DPRD Balikpapan, Pantun Gultom mengatakan, pihaknya bisa membayangkan jika pasar […]

Dekkson
4 bulan lalu

Dekkson Knowledge Shop Hadir Di Balikpapan, Bukan Hanya Jadi Show Room Tapi Juga Tempat Pelatihan Dan Diskusi

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Fajar Lestari Sejati atau sering dikenal Dekkson meresmikan Dekkson Knowledge Shop (DKS) Balikpapan yang berada di Jalan MT Haryono, Balikpapan, Selasa (9/7/2024). Dalam DKS tersebut menghadirkan berbagai macam produk-produk unggulan dari Dekkson mulai dari kunci hingga handle pintu. Dimana di DKS Balikpapan ini terdapat sebanyak 1500 macam kunci, dari 14 ribu […]

PN Balikpapan
4 bulan lalu

Tunda Sita Aset PT DYS, Kuasa Hukum Jovinus Datangi PN Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com. – Pengadilan Negeri (PN) Kota Balikpapan kembali melakukan penundaan sita eksekusi aset PT Dian Yuspa Samudera yang rencananya akan dilaksanakan Selasa (9/7/2034) hari ini. Akibat penundaan ini, Kuasa Hukum Jovinus Kusmadi atau Awi, Tumpak Situngkir kembali mendatangi PN Balikpapan untuk mempertanyakan Keputusan tersebut. Di PN Balikpapan Kuasa Hukum Jovinus Kusmadi atau Awi, Tumpak […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Revitalisasi Pasar Pandansari Butuh Anggaran Rp16 Miliar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan berencana akan melakukan revitalisasi atau mempercantik dan menata ulang Pasar Pandansari, Balikpapan Barat, Kota Balikpapan. Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan, Haemusri Umar mengatakan, penertiban yang akan dilaksanakan terhadap PKL yang berada di ara fasum dan fasos pasar, merupakan bagian dari rencana untuk menata […]

DPRD Kota Balikpapan
4 bulan lalu

Musim Hujan, Komisi IV Minta Warga Waspadai DBD

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi IV DPRD Kota Balikpapan meminta warga Kota Balikpapan untuk mewaspadai berjangkitnya penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) dengan selalu menjaga kebersihan lingkungan. Hal ini disampaikan angora parlemen Balikpapan menyusul Kota Balikpapan memasuki curah hujan hujan yang cukup tinggi dalam satu bulan terakhir ini. Anggota Komisi IV DPRD Kota Balikpapan, Rahmatia mengatakan, saat […]

DPRD Kota Balikpapan
4 bulan lalu

Komisi II Minta Pemkot Kaji Ulang Desain Pasar Pandansari

Balikpapan, Gerbangkaltim.com Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan melalui Komisi II DPRD Kota Balikpapan meminta Pemkot Balikpapan untuk bisa mengkaji ulang desain Pasar Pandansari, Balikpapan Barat, Kota Balikpapan. Upaya ini dilakukan agar bisa memberikan kenyamanan bagi konsumen yang akan berbelanja di salah satu pasar tradisional terbesar di Kota Balikpapan itu. Sekretaris Komisi II DPRD […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Sambut 1 Muharam, Pemkot Balikpapan Gelar Tabligh Akbar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan menggelar kegiatan Tabligh Akbar peringatan Tahun Baru Islam, 1 Muharam 1446 Hijriah dengan menghadirkan da’i kondang Ustaz Das’ad Latif, Minggu (7/7/2024) Kegiatan yang dilaksanakan di Halaman Balikpapan Sports and Convention Center (BSCC) Dome Balikpapan Selatan, Kota Balikpapan ini dihadiri ribuan warga Kota Balikpapan, Wali Kota Balikpapan, H Rahmad Mas’ud, SE, […]

Brimob Polda Kaltim
4 bulan lalu

Batalyon A Pelopor Brimob Kaltim Bantu Evakuasi Biawak Masuk Kantor BRI Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Seekor biawak masuk ke dalam salah satu bilik Anjungan Tunai Mandiri (ATM) di Kantor Cabang Bank BRI Balikpapan Jalan Jl. Jend. Sudirman, Klandasan, Kota Balikpapan (8/7/2024). Keberadaan hewan liar itu sempat mengejutkan nasabah terutama (ibu-ibu) yang akan masuk ke bilik ATM. “Awalnya ada Ibu-ibu mau ambil uang, eh terkejut ada biawak dalam […]

Bandara SAMS Sepinggan
4 bulan lalu

Tabligh Akbar 1 Muharam, Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan Hadirkan Ustad Da’sad Latif

Balikpapan, Gerbangkaltim.com   – PT Angkasa Pura I  cabang Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan – Balikpapan menggelar kegiatan Tabligh Akbar di Masjid As Sallam  dalam memperingati Tahun Baru Islam 1446 Hijriah. Acara dihadiri oleh karyawan karyawati PT Angkasa Pura I, para Stakeholder Bandara SAMS dan warga serta anak-anak yatim yang ada […]