tri widodo

Timeline tri widodo

5 tahun lalu

Polda Kaltim Gelar Operasi Katarak Gratis Bagi 277 Warga Kurang Mampu

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com- Biddokkes Polda Kalimantan Timur menggelar operasi katarak gratis di Rumah Sakit Bhayangkara TK. III Balikpapan, Jumat (06/03/2020). Asisten SDM Polri Irjen Pol. Prof Dr. Eko Indra Heri S, M.M., saat membuka baksos mengatakan pelaksanaan Bakti Sosial Kesehatan ini dalam rangka Rakernis SDM Polri tahun 2020 yang bekerja sama dengan Rumah Sakit Bhayangkara TK. […]

5 tahun lalu

Pangdam: Waspadai Barang Ilegal dari Negara Tetangga

BANJARBARU, Gerbangkaltim.com,– -Pangdam VI/Mulawarman Mayjen TNI Subiyanto menekankan kepada para prajurit agar mewaspadai penyelundupan barang dari negara sebelah baik itu narkoba, illegal loging maupun barang-barang haram lainnya. “Pelajari beberapa kasus yang sudah pernah terjadi. dalam penanganannya harus profesional dan mengikuti prosedur. Jangan tergiur dengan iming-iming uang banyak,” kata Pangdam dalam pengarahannya kepada prajurit Satgas Yonif […]

5 tahun lalu

Personel Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan Gelar Simulasi Pencegahan dan Penanganan Pasien Virus Corona

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,— PT Angkasa Pura I (Persero) bersama Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Balikpapan menggelar latihan pencegahan dan penanganan penumpang di bandara internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan yang terkena virus corona atau Covid-19. Virus Corona merupakan keluarga besar virus yang dapat menyebabkan penyakit pernapasan, kini memenular ke beberapa negara, sejak menyerang penduduk kota […]

5 tahun lalu

BPS Balikpapan Optimis Lebih 50 Persen Warga Balikpapan Daftar Sensus Online

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Kendati Sensus Penduduk Online hanya berlangsung satu setengah bulan sejak 15 Februari-31 Maret 2020, Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Balikpapan optimis warga Balikpapan yang akan mengisi sensus lebih dari 50 persen sensus kependudukan online. “Kita 50 persen saja, padahal BPS Pusat hanya menargetkan 25 persen. Saya yakin diatas 50 persen bisa lah,” ujar […]

5 tahun lalu

Daftar Balon Wawali Kota Balikpapan ke Golkar, Syukri Wahid Terancam Sanksi PKS

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Partai Golkar Balikpapan yang telah membuka pendaftaran selama dua hari pada Senin-Selasa (17-18-02-2020) menarik perhatian kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Dua kadernya mendaftar sekaligus walau hanya mengincar posisi sebagai bacalon Wawali Balikpapan. Dua kader PKS yang mendaftar tersebut adalah Syukri Wahid dan Sonhaji. Bedanya, Syukri Wahid mendaftar tanpa ada perintah partai, sedangkan Sonhaji […]

5 tahun lalu

Arita Rizal Effendi Dipastikan Daftar Hari Kedua Penjaringan oleh Partai Golkar Balikpapan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Penjaringan bakal calon wali kota dan wakil wali kota Balikpapan oleh DPD II Partai Golkar Balikpapan yang resmi dibuka Senin (17/2/2020) ternyata memiliki daya magnet bagi tokoh-tokoh yang sudah digadang-gadang bakal maju sebagai orang nomor satu di Balikpapan. Apabila pada hari pertama penjaringan terdapat 11 orang yang sudah mengambil formulir, dua diantaranya untuk […]

5 tahun lalu

Juara Young Innovation Project Pertamina, Tim MAN 1 Balikpapan Raih Hadiah Rp26 Juta

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Sekolah MAN 1 Balikpapan akhirnya menjuarai kompetisi Young Innovation Project (YIP) yang digelar Pertamina Renfinery Unit V Balikpapan. Final ajang kompetisi yang digelar di Kantor Besar Refinery Unit V Balikpapan. Tim MAN 1 Balikpapan tampil bersama tiga finalis lainnya, dengan karya ilmiah berjudul: Pengembangan dan pemanfaatan potensi biomassa secara efisien di lingkungan sekolah. […]

5 tahun lalu

Hari Ini DPD Partai Golkar Mulai Buka Pendaftaran Balon Wali kota dan Wakil Walikota Balikpapan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– DPD Partai Golkar Balikpapan mulai hari ini, Senin (17/02/2020) hingga Selasa (18/02/2020) melakukan  penjaringan bakal calon (balon) wali kota dan wakil wali kota yang akan diusung dalam pilkada tahun ini. “Sesuai dengan juklak DPP Partai Golkar terkait rencana penjaringan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota , Insya Allah akan kami laksanakan. […]

5 tahun lalu

Warga Balikpapan Antusias Saksikan 3 Pesawat Tempur F-16 di Lanud Dhomber

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,— Masyarakat Balikpapan selama dua hari Sabtu dan Minggu, (15-16/02/2020) sangat antusias menyaksikan tiga pesawat tempur jenis F-16 di area Base Ops Lanud Dhomber, Pangkalan TNI AU Balikpapan. Kehadiran tiga pesawat Tempur F 16 Fighting Falcon berasal dari Skadron Udara 3 Wing 3 Lanud Iswahjudi, terkait latihan Skadron Udara 3 Lanud Iswahjudi di Lanud […]

5 tahun lalu

Suku Dayak Desak DPR RI Merampungkan Payung Hukum IKN di Kaltim

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,— Sejumlah Suku Dayak yang tergabung dalam Persekutuan Suku Dayak Kalimantan Timur (PDKT) mendesak DPR-RI dan Pemerintah Pusat segera mengesahkan payung hukum tentang pemindahan ibukota negara dari Jakarta ke Kaltim, dari Rancangan Undang-Undang menjadi Undang-Undang. Sub suku Dayak yang tergabung dalam PDKT adalah Dayak Paser, Kenyah, Bahau, Lundayeh, Tonyoi Benuaq, Dusun Ma’anyan, Ngaju, Ahe. […]