tri widodo

Timeline tri widodo

6 tahun lalu

Dukung Aktivitas Investasi dan Kemitraan, Telkomsel Bentuk TMI

JAKARTA – Dukung ekosistem digital di Indonesia, Telkomsel kini menyediakan dana investasi baru untuk menemukan, melakukan pendanaan strategis dan kemudian bekerjasama dengan berbagai startup yang berada di tahap pertumbuhan awal (early-growth stage). Dana awal yang dikeluarkan adalah sebesar USD 40 juta, berkolaborasi dengan MDI Ventures Telkom dan Singtel Innov8, sebuah corporate venture capital (CVC) milik […]

6 tahun lalu

Antisipasi Kejahatan, Tim Patroli Polwan Kawal Pasar Ramadan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Tim patroli dialogis jajaran ditsamapta Polda Kaltim melakukan pengamanan disejumlah titik pasar ramadan yang tersebar di wilayah kota Balikpapan. Uniknya petugas pengamanan tersebut berasal dari kalangan polisi wanita (polwan). Kanit SIE Turjawali Subdit Gasum Ditsamapta Polda Kaltim, Iptu Koesti Winarsih. SH, M.H. mengatakan, pengaman tersebut di bagi menjadi tiga regu dan masing-masing regu terdiri […]

6 tahun lalu

Safari Ramadhan di Masjid Al Rahman, Wawali Singgung Bawang Putih

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Pemkot Balikpapan kembali melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Ar-Rahman RT.01 Kelurahan Gunung Samarinda Baru (GSB), Kecamatan Balikpapan Utara. Sekitar pukul 17.45 Wita, Wakil Walikota Balikpapan Rahmad Mas’ud beserta rombongan tiba di Masjid Ar-Rahman dengan disambut warga dan tokoh masyarakat setempat. Wakil Walikota Balikpapan Rahmad Mas’ud dalam sambutannya erterima kasih kepada warga Kelurahan Gunung […]

6 tahun lalu

Komisi IV Gelar RDP Bahas Eks Lokalisasi Km 17 dan Manggar Sari yang Belum Bersertifikat

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– DPRD Balikpapan melalui Komisi IV DPRD Balikpapan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama OPD terkait di ruang rapat gabungan komisi gedung parlemen, Jumat (10/5). Kegiatan ini membahas masalah program dan aset berupa lahan eks lokalisasi Km 17, Manggar Sari, serta puskesmas yang belum memiliki sertifikat. “Jadi, kami berharap kepada OPD terkait agar puskesmas […]

6 tahun lalu

Akreditasi Belum Rampung, Peserta BPJS di RSKD Tak Dapat Dilayani

BALIKPAPAN Pemutusan kerjasama pihak BPJS Kesehatan Kota Balikpapan bersama Rumah Sakit Umum (RSU)  Kanujoso Djatiwibowo Balikpapan. Dinilai meresahkan masyarakat Balikpapan, khususnya pemegang kartu BPJS Kesehatan. Dimana, masa akreditasi RSU Kanujoso Djatiwibowo berakhir, pada 4 April 2019, maka dalam masa perpanjangan ini, pihak RS Kanujoso tidak dapat melakukan kerjasama bersama pihak BPJS. “Akreditasi Rumah Sakit ini, […]

6 tahun lalu

Bahas DAK dan BOS, DPRD Balikpapan Gelar RDP dengan Disdikbud

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– DPRD Kota Balikpapan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan Dinas Pendidikkan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan Rapat dipimpin Ketua Komisi IV DPRD Kota Balikpapan Mieke Henny. Sejumlah hal penting yang dibahas diantaranya, terkait dana alokasi khusus (DAK) maupun bantuan operasional sekolah (BOS) dan penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahun ini. Khusus PPDB yang […]

6 tahun lalu

Dewan Minta Disdikbud Kelola DAK Secara Serius

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan Thohari Aziz meminta kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan agar dapat mengelola dengan baik Dana Alokasi Khusus (DAK) Pendidikan dari Pemerintah Pusat sebesar Rp 23,5 miliar. “Kami minta kepada Disdikbud agar mengelola secara serius DAK Pendidikan dari pemerintah pusat yang diperuntukan bagi pembangunan sarana dan prasaran sekolah,” […]

6 tahun lalu

Rapat Pleno Tingkat Provinsi Dimulai, Kapolda Kaltim Pastikan Berlangsung Transparan, Jurdil dan Demokratis

SAMARINDA, Gerbangkaltim.com,– Seiring tuntasnya pleno di tingkat Kabupaten dan Kota di Kalimantan Timur,  Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kaltim menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan perolehan suara Pemilu Serentak 2019 di Ballroom Hotel Bumi Senyiur, Samarinda., Kamis (9/5/2019). Proses rekapitulasi yang akan dijadwalkan tuntas dalam dua hari itu dilakukan bertahap per kabupaten/kota dengan masing-masing surat […]

6 tahun lalu

Tingkatkan Keamanan, PT Angkasa Pura I (Persero) Laksanakan Pemeriksaan Keamanan Rutin

Balikpapan -Dalam rangka memberikan jaminan keamanan kepada pengguna jasa di Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan, PT Angkasa Pura I (Persero) Balikpapan Laksanakan Pemeriksaan Keamanan Rutin. Kegiatan pemeriksaan keamanan rutin ini, melibatkan personil Avation Security PT Angkasa Pura I (Persero) Balikpapan, TNI AU Dhomber Balikpapan, Kepolisian Sektor Kawasan Bandara dan Polisi […]

6 tahun lalu

Turut Mencerdaskan Anak Bangsa

PUNCAK JAYA, Gerbangkaltim.com,–Sebagai wujud perhatian Polri khususnya Satgas Binmas Noken terhadap generasi penerus bangsa di dunia pendidikan, Satgas Binmas Noken Polres Puncak Jaya melaksanakan kegiatan Polisi pi Ajar di SD Negeri Mulia Kab.Puncak Jaya, Kamis ( 09 Mei 2019 ). Dalam pelaksanaan kegiatan Polisi pi Ajar yang turut diikuti oleh Kaur Reskrim Polres Puncak Jaya […]