Suriansyah 7

Timeline Suriansyah 7

2 tahun lalu

Usai Bantai Nepal 7-0, Timnas Indonesia Pastikan Satu Tiket Piala Asia 2023

KUWAIT, Gerbangkaltim.com – Usai membantai Timnas Nepal telak 7-0, Tim Nasional (Timnas) Indonesia memastikan mendapatkan satu tiket menuju putaran final Piala Asia 2023. Timnas Indonesia mengumpulkan poin 7 setelah menaklukkan Timnas Nepal dalam pertandingan pamungkas Grup A Kualifikasi Piala Asia di Stadion Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait, Rabu (15/6/2022) dinihari WIB. Padahal pasukan Merah Putih […]

2 tahun lalu

Bendungan Way Apu Bangkitkan Listrik 8.750 Rumah di Maluku

MALUKU, Gerbangkaltim.com – Selesainya pengerjaan Bendungan Way Apu di Kabupaten Buru, Maluku pada tahun 2024 nanti, diperkirakan dapat membangkitkan listrik 8.750 rumah di wilayah Maluku. Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tengah membangun Bendungan Way Apu di Kabupaten Buru, Maluku. Bendungan yang memiliki kapasitas daya tampung sebesar 50,05 juta meter kubik ini […]

2 tahun lalu

Soal Dugaan Pemukulan, Aktor Laga Iko Uwais Belum Ditetapkan Tersangka

BEKASI, Gerbangkaltim.com – Soal dugaan pemukulan yang melibatkan actor laga tanah air internasional Iko Uwais, belum ditetapkan tersangka. Polres Metro Bekasi Kota masih melakukan pemeriksaan terhadap tiga orang. Salah satunya, terlapor berinisial ‘RD’ terkait dugaan pemukulan olehbintang film laga Iko Uwais, pada Sabtu (11/6/2022) lalu. Kasatreskrim Polres Metro Bekasi Kota, Kompol Ivan Adhitira mengatakan, terkait […]

2 tahun lalu

Studi: Jus Buah Ceri Bantu Tingkatkan Daya Ingat Penderita Alzheimer

SEBUAH studi terbaru mengaitkan buah ceri dengan penderita demensia. Selain menikmatinya buahnya secara langsung, Anda juga bisa menyajikannya sebagai salad buah, jus, atau smoothies. Penelitian pada 2019 yang diterbitkan dalam Food & Function menemukan jus ceri asam, khususnya jus ceri Montmorency, dapat membantu meningkatkan kemampuan kognitif pasien Alzheimer. Peneliti berpikir antioksidan dalam jus mungkin menjadi […]

2 tahun lalu

Dilaporkan Soal Penganiayaan, Aktor Laga Iko Uwais Buka Suara

BEKASI, Gerbangkaltim.com – Iko Uwais akhirnya memberikan pernyataan melalui kuasa hukumnya. Ia dilaporkan atas dugaan penganiayaan kepada seorang pria berinisial R alias Rudi, ke Polres Metro Bekasi Kota, Minggu (12/6/2022). Leo Sagala selaku kuasa hukum Iko Uwais mengatakan bahwa pelapor telah membuat laporan yang tidak benar. “Pertama, sebagai pembuka, perlu saya jelaskan bahwa klien kami […]

2 tahun lalu

Presiden Keluarkan Inpres 4/2022 tentang Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem

JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menertibkan Instruksi Presiden Republik Indonesia (Inpres) Nomor 4 Tahun 2022 tentang Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem. Inpres yang ditandatangani Presiden Jokowi pada tanggal 8 Juni ini diterbitkan dalam rangka penghapusan kemiskinan ekstrem di seluruh wilayah RI pada tahun 2024 melalui keterpaduan dan sinergi program, serta kerja sama antarkementerian/lembaga maupun […]

2 tahun lalu

Studi: Terlalu Sering Minum Soda Dingin Bisa Picu Demensia

SEBUAH studi terkini menyarankan agar menghindari minum soda dingon terlalu sering. Riset akademis terbaru mengungkap bahwa soda mungkin terkait dengan masalah kognitif seperti demensia. Pada 2021, perusahaan riset konsumen 24/7 Tempo menganalisis studi seputar konsumsi soda yang diterbitkan oleh organisasi kesehatan nirlaba seperti American Diabetes Association dan American Heart Association. Salah satu kekhawatiran utama yang […]

2 tahun lalu

Warga Pondok Labu Tertipu Anggota TNI Gadungan, Lapor ke Polsek Cilandak

JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Salah seorang warga Pondok Labu Jakarta Selatan bernama Arpan melaporkan kasus kehilangan motor akibat penipuan yang dialaminya ke Polsek Cilandak. Laporan pria 38 tahun itu menyebutkan, dia tertipu oleh anggota TNI gadungan. Kapolsek Cilandak, Kompol Multazam mengatakan polisi telah menerima laporan Arpan. Pihaknya kini tengah mendalami kasus pencurian sepeda motor oleh pria […]

2 tahun lalu

Peringatan BMKG, Wilayah Kaltim Masuk Daftar “Waspada” Potensi Banjir

JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Peringatan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan, dari 24 wilayah di Indonesia, wilayah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) masuk dalam daftar “waspada” potensi banjir. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika memberi peringatan akan potensi dampak hujan lebat di sejumlah wilayah di Indonesia mulai hari Senin (13/6/2022) ini hingga besok Selasa (14/6/2022) pagi. […]

2 tahun lalu

Dahsyat, Ini Lima Manfaat Makan Sayur Sawi Bagi Kesehatan

SAYUR Sawi kerap menjadi pelengkap dalam sajian mi ayam dan bakso oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Tumbuhan dari marga Brassica ini merupakan sumber nutrisi yang baik dan rendah kalori, sehingga cocok untuk program diet sehat. Seperti dikutip dari berbagai sumber, Jumat (10/6/2022), berikut manfaat mengonsumsi sawi bagi kesehatan tubuh. Mencegah Kanker Manfaat sayur sawi yakni […]