Wartono

Timeline Wartono

1 tahun lalu

BPIP AJAK GURU TANAMKAN PANCASILA DALAM SELURUH MATA PELAJARAN

  “Pancasila ini milik bangsa Indonesia, lahir dari bangsa Indonesia, tidak mengenal dominasi mayoritas minoritas. Inilah sumber persatuan bangsa Indonesia. Ajarkan anak-anak mengenai kesakralan ini.”   BALI, Gerbangkaltim – Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), melalui Direktorat Pengkajian Implementasi Pembinaan Ideologi Pancasila (PIP), menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertemakan Program Implementasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Pengkajian […]

1 tahun lalu

IPW Desak Kapolri Jelaskan OTT Penerimaan Bintara Polri, Kapolda Jateng Terlibat? ..?

JAKARTA, GerbangKaltim- Indonesia Police Watch (IPW) mendesak Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menjelaskan dan mengawal operasi tangkap tangan (OTT) Paminal Divpropam Polri terhadap penerimaan bintara di Polda Jawa Tengah, beberapa waktu lalu. Karenanya, panitia seleksi dan Kapolda Jateng harus dimintai keterangan secara mendalam. Dikabarkan, dalam OTT itu tim Paminal Divpropam Polri telah menyita barang bukti […]

1 tahun lalu

BPIP: PASKIBRAKA HARUS JADI ROLE MODEL NILAI-NILAI PANCASILA

  JAKARTA, Gerbangkaltim- Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Antonius Benny Susetyo, menyatakan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) dan Purnapaskibraka harus menjadi role model bagi anak-anak muda dalam mewujudkan Pancasila dalam tindakan. Hal itu disampaikan pada kegiatan Peningkatan Peran Purnapaskibraka Pancasila Tingkat Pusat Angkatan Tahun 2021, yang dilaksanakan secara hybrid, pada […]

1 tahun lalu

BPIP: TATA KELOLA PEMERINTAHAN HARUS MENCERMINKAN PANCASILA

  JAKARTA, Gerbang kaltim -Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Antonius Benny Susetyo, menyampaikan bahwa tata kelola pemerintahan harus mencerminkan nilai-nilai Pancasila, demi mencapai cita-cita bangsa, seperti kesejahteraan masyarakat, dalam Workshop Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Bandar Lampung dengan tema “Penerapan Ideologi Pancasila Dalam Tata Kelola Pemerintahan”, yang diadakan di Jakarta, […]

1 tahun lalu

Siaran Pers, IPW : Kapolri harus selidiki kriminalisasi terhadap seorang pengusaha tambang

  JAKARTA, Gerbangkaltim. com – Polisi diduga kuat menjadi instrumen hukum untuk menindas,mengintimidasi dan mengkriminalisasi Helmut Hermawan seorang pengusaha tambang pemegang IUP agar menyerah dalam memperjuangkan miliknya atas PT CLM yang di ambil alih secara melawan hukum oleh Zainal Abidinsyah Siregar yang belakangan ada pengusaha besar Syamsudin Andi Arsyad sebahai pemegang saham. Pembungkaman itu, terlihat […]

1 tahun lalu

BPIP: CAGAR BUDAYA TIDAK BOLEH DIALIHFUNGSIKAN,  APALAGI  DIHANCURKAN

JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) melalui Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah BPIP, Antonius Benny Susetyo, menanggapi berita dihancurkannya rumah singgah Soekarno di Padang Sumatera Barat. Diberitakan bahwa Soehinto Sadikin, seorang warga, sudah menghancurkan rumah tersebut untuk dibangun menjadi restoran. Padahal, rumah singgah itu adalah bangunan cagar budaya. “Saya tidak tahu; benar-benar saya […]

1 tahun lalu

Kejari Paser tahan mantan Direktur Perumdam Tirta Kandilo

PASER, Gerbangkaltim.Com- Kejaksaan Negeri Paser  menahan mantan Direktur Perumdam  Tirta Kandilo, MZ atas dugaan tindak pidana korupsi  program hibah air minum perkotaan dengan proyek senilai Rp. 3,9 miliar tahun 2021. Selain menahan MZ, Kejari Paser juga menahan rekanan proyek IE. “Tersangka MZ dan IE kami tahan untuk 20 hari ke depan, ” kata Kajari Paser […]

1 tahun lalu

Komnasdik Paser, Siap Bergerak Bersama Meningkatkan Mutu Pendidikan Menuju Paser MAS 

Gerbangkaltim.com – KOMNASDIK merupakan lembaga mandiri yang berkedudukan di pusat yang setingkat dengan lembaga negara lainnya serta berfungsi melaksanakan pengkajian, penelitian, penyuluhan, pemantauan, dan mediasi hak asasi manusia terhadap pendidikan. Hingga kini memiliki dewan perwakilan daerah (DPD) yang telah terbentuk di berbagai Kabupaten/ kota di Indonesia. Prosesi pelantikan tersebut dilaksanakan di Pendopo Bupati Paser yang […]

1 tahun lalu

BENNY: KAMPUS MENJADI TEMPAT PEMBANGUNAN PERADABAN BARU

  “diperlukan sebuah narasi kebangsaan yang kuat untuk mewujudkan persatuan kebangsaan Indonesia”   SEMARANG, Gerbangkaltim.com – Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Antonius Benny Susetyo, menyatakan bahwa kampus di Indonesia harus menjadi tempat pembangunan peradaban baru bangsa Indonesia. Hal ini dia sampaikan pada acara Dialog Kebangsaan Hari Pers Nasional 2023 tingkat […]

1 tahun lalu

Jaring Inspirasi Guru Upaya Perbarui Pembumian Pancasila Bagi Peserta Didik

  Jaring Inspirasi Guru Upaya Perbarui Pembumian Pancasila Bagi Peserta Didik JAKARTA, Gerbangkaltim- -Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Antonius Benny Susetyo mengatakan bahwa dalam Era digital Cara pembumian dan pengajaran Pancasila kepada peserta didik memerlukan pembaharuan, upaya paling nyata dan Konkrit adalah dengan membangun dialog dan menjaring Inspirasi dari para […]