Wartono

Timeline Wartono

10 bulan lalu

Polsek Kuaro Bentuk Rumah Presisi, Solusi Masalah Kamtibmas

Intinya Rumah Presisi makin mendekatkan Polri dengan masyarakat, polisi hadir di tengah masyarakat untuk memberikan solusi               — IPTU Andi Ferial Junaedy– PASER, Gerbangkaltim,- Berbagai terobosan  Polri dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat khususnya memberikan rasa aman dan menciptakan suasana kamtibmas yang kondusif, salah satunya adalah program rumah presisi di […]

10 bulan lalu

IPW  Apresiasi Kinerja Polri, Tingkat Kepercayaan masyarakat terhadap Polri Capai 87 persen

JAKARTA, Gerbangkaltim- Keseriusan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dalam memberikan layanan pada masyarakat agar tumbuh kepercayaan dan  kepuasan publik yang terekam dalam survey kompas 2023 mencapai angka 87 persen untuk layanan dan 80 persen untuk penegakan hukum perlu diapresiasi. Upaya layanan polri tersebut  dapat dipotret melalui proses  pengaduan masyarakat (dumas) yang dilayangkan pada Polri.   […]

10 bulan lalu

Tahun 2024 Perkuat Ekonomi Kreatif, Untuk Kekuatan Perekonomian Masa Depan

  PASER, GERBANGKALTIM- Program kerja Kemenparekraf/Baparekraf di tahun 2023. Sesuai RPJMN, program strategis Kemenparekraf terbagi menjadi lima fokus indikator. Yakni, pariwisata dan ekonomi kreatif berkelanjutan; peningkatan daya saing; penciptaan nilai tambah; transformasi digital, dan peningkatan produktivitas. Masing-masing fokus indikator tersebut berjalan dengan berbagai turunan program. Selanjutnya, untuk indikator peningkatan daya saing, Kemenparekraf menjalankan program dengan […]

10 bulan lalu

Sopir truk batu bara Sebut Aksi Pelarangan ditunggangi politik

  PASER, GERBANGKALTIM.COM- Para sopir truk pengangkut batu- bara dari Kecamatan Kuaro, Batu Sopang dan Muara Komam mendatangi kantor DPRD Paser menuntut hak mereka agar bisa beroperasi kembali setelah sebelumnya di demo warga kecamatan Batu Sopang. Puluhan sopir itu datang ke Kantor DPRD Paser berkonvoi menggunakan truk yang biasa mereka gunakan untuk mengangkut batu -bara […]

10 bulan lalu

Refleksi Akhir Tahun Pendidikan Tahun 2023, untuk Generasi Berkualitas menuju Indonesia EMAS

  Oleh : Kasrani Latief Ketua I Komisi Nasional Pendidikan Prov. Kalimantan Timur Memasuki abad XXI atau millenium ketiga ini dunia pendidikan dihadapkan kepada berbagai masalah pelik yang apabila tidak segera diatasi secara tepat, tidak mustahil dunia pendidikan (khususnya pendidikan Islam) ditinggal oleh zaman. Kesadaran akan tampilnya lembaga pendidikan yang bermutu dalam memecahkan dan merespon […]

10 bulan lalu

Peringatan Tahun Baru 2024, Merefleksikan Diri, Bermuhasabah. Untuk Lebih Baik, Menuju Paser MAS

  Oleh : Kasrani Latief Ketua GPMB Kabupaten Paser   PEMBAGIAN  waktu merupakan sebuah konsep abstrak yang diciptakan oleh manusia dengan menghitung perputaran bulan dan matahari dari hitungan detik, menit, jam, sampai dengan hitungan milenium yang berdurasi 1000 tahun. Dalam tradisi berbagai agama, waktu tertentu terkait dengan berbagai perayaan dan ritual yang biasanya telah ditetapkan […]

10 bulan lalu

Tahun Boleh Berganti, Guyub Rukun Tetap Selawase

PASER, -GERBANGKALTIM.COM- Banyak cara masyarakat melewati pergantian tahun baru 2024, mulai dari ngumpul bersama komunitas sambil bakar jagung, datang ke tempat pusat keramaian yang bertabur musik hingga ke lokasi wisata. Tak beda dengan mereka, keluarga besar ikatan paguyuban keluarga tanah jawi (Ikapakarti ) Kabupaten Paser juga menggelar acara menyambut pergantian tahun dengan mengundang semua paguyuban […]

10 bulan lalu

Selamat datang Kyai Bodronoyo di Tana Paser

PASER, GERBANGKALTIM- Dipenghujung tahun 2023, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Paguyuban Keluarga Tanah Jawi (Ikaparti) Kabupaten Paser melengkapi aset budaya dengan kehadiran gamelan Kyai Bodronoyo. Syukuran kehadiran Kyai Bodronoyo dirayakan dengan pemotongan tumpeng oleh Ketua DPD Ikaparti Kabupaten Paser, H. Budi Santoso di Padepokan Joglo Semar, di KM 3 Tanah Grogot, Minggu malam (31/12/2023). Gamelan […]

10 bulan lalu

HUT Ke 64 Paser, Momentum Intropeksi Diri Untuk Kemajuan Paser

  Dr. Kasrani Latief, M.Pd Ketua Pokja Literasi Kab. Paser Kabupaten Paser hari ini Jum’at (2912/2023) menginjak usia 64 tahun. Ketua Kelompok Kerja (Pokja) Bunda Literasi Kabupaten Paser , Dr. Kasrani Latief, menyampaikan bahwa “hari ulang tahun (HUT) ke-64 ini menjadi momen bagi Paser untuk evaluasi diri untuk lebih baik ke depan, sesuai Moto “Olomanin […]

10 bulan lalu

Hari Jadi Paser ke 64, Momentum Perkuat Paser MAS

  Oleh : Dr. H. Kasrani, M.Pd Ketua GPMB Kabupaten Paser PADA  hari Jum’at, Tanggal 29 Desember 2023, merupakan hari yang penuh dengan sejarah, makna, dan boleh dituliskan dalam sebuah tinta emas sebagai sebuah catatan yang baik bagi anak, cucu, dan penerus kehidupan di Bumi Daya Taka ini. Bahwa hari ini, Kabupaten Paser tepatnya merayakan […]