Tahun 2022, Kades Senaken Akan Santuni Para Janda
PASER, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Desa Senaken Kecamatan Tanah Grogot Kabupaten Paser, akan memberikan santunan kepada wanita tidak mampu, terutama janda-janda yang menjadi tulang punggung keluarga di desa tersebut. Hal itu disampaikan Kepala Desa Senaken Bambang Supriyadi usai penyerahan bantuan sosial untuk wanita rawan sosial ekonomi oleh Bupati Paser Hj. Syarifah Masitah Assegaf. Data dari Pemerintah […]