3 tahun lalu

Disbunak Paser Lakukan Vaksinasi Jembrana pada Sapi Bali

PASER, Gerbangkaltim.com – Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunak) Kabupaten Paser melakukan vaksinasi Jembrana pada sapi Bali yang tersebar di seluruh kecamatan. Kabid kesehatan hewan dan Kesmavet pada Dinas Perkebunan dan Peterenakan (Disbunak) Paser drh. Al Habib mengatakan vaksinasi tersebut merupakan upaya pemerintah dalam mengendalikan penyakit Jembrana pada sapi Bali. “Vaksinasi difokuskan pada sentra pengembangan ternak […]

3 tahun lalu

42 Paskibraka Paser Ikuti Upacara Tantingan

PASER, Gerbangkaltim.com – Sebanyak 42 Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) mengikuti upacara tantingan, di Hotel Kyriad Sadurengas, Jumat (30/07/2021). “Tantingan ini langkah awal kesiapan peserta sebelum dilakuknya karantina untuk melihat kesiapan peserta,” kata Kepala Bidang Bidang Pemuda pada Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Paser, Pujiono. Pujiono menerangkan anggota paskibraka tahun ini merupakan mereka […]

3 tahun lalu

Bupati Paser Tindaklanjuti Instruksi Gubernur tentang PPKM

PASER, Gerbangkaltim.com – Bupati Paser dr Fahmi Fadli memimpin rapat evaluasi penanganan Covid-19 di ruang rapat Sadurengas, Kamis (29/07/2021). Ada beberapa hal yang disampaikan Bupati usai mendengar pemaparan dari setiap Kepala Perangkat Daerah, Pimpinan RSUD, perwakilan Polres dan Kodim. “Saya akan keluarkan instruksi Bupati sebagai tindak lanjut Instruksi Gubernur Nomor 14 tentang PPKM Mikro di […]

3 tahun lalu

Paser Raih Predikat Kabupaten Layak Anak Tingkat Pratama

PASER, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kabupaten Paser berhasil meraih predikat Pratama pada Penghargaan Kabupaten/ Kota Layak Anak (KLA) tahun 2021 yang dianugrahkan secara virtual oleh Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) I Gusti Ayu Bintang Darmawati, di Pendopo Kabupaten, Kamis (29/07/2021). “Penghargaan ini akan menjadi motivasi bagi Kabupaten kabupaten/kota dan provinsi untuk menjadikan program pembangunan […]

3 tahun lalu

Petani Paser Mulai Rasakan Manfaat Program Peremajaan Sawit

PASER, Gerbangkaltim.com– Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunak) Kabupaten Paser Djoko Bawono mengatakan bahwa program replanting atau peremajaan kebun kelapa sawit saat ini mulai dirasakan para petani di Kabupaten Paser. “Program replanting telah berjalan. Saat ini KUD Sawit Jaya, Desa Sawit Jaya Kecamatan Long Ikis telah merasakan manfaatnya,” kata Djoko Bawono, Rabu (28/07/2021). Sejak diluncurkan […]

3 tahun lalu

Bupati Paser Berikan BPJS Gratis ke Masyarakat Pesisir Tanjung Aru

PASER, Gerbangkaltim.com– Bupati Paser dr. Fahmi Fadli menyerahkan kartu BPJS gratis secara simbolis kepada masyarakat Pesisir di Kecamatan Tanjung Harapan. “Secara keseluruhan bantuan BPJS ini ada 11.816 penerima se-Kabupaten Paser,” kata Bupati, Rabu (28/07/2021). Penyerahan dilakukan usai pelantikan anggota Badan Permusyawaratan Desa pada Senin (26/07/2021) lalu. Selain memberikan kartu BPJS, Bupati juga memberikan beras dan sarana […]

3 tahun lalu

Wabup Paser Berikan Bantuan Warga Kebakaran Suliliran dan Pulau Rantau

PASER, Gerbangkaltim.com – Wakil Bupati (Wabup) Paser Syarifah Masitah Assegaf memberikan bantuan kepada dua keluarga korban terdampak kebakaran di Desa Suliliran Kecamatan Paser Belengkong dan Desa Pulau Rantau Kecamatan Tanah Grogot, Rabu (28/07/2021). Bantuan sembako berupa beras, gula, mie, minyak goreng, dan teh. “Bantuan ini dari Pemerintah Daerah dan Yayasan Paser Peduli Sesama untuk saudara […]

3 tahun lalu

Kideco Gelar Vaksinasi pada Ribuan Karyawan dan Keluarga secara Bertahap

PASER, Gerbangkaltim.com – Salah satu anak Perusahaan Indika Energy, PT Kideco Jaya Agung melaksanakan Vaksinasi Gotong Royong di mine site Kideco Paser, Sabtu (24/07/2021) lalu. Vaksinasi tersebut menyasar 2.500 karyawan lebih itu dilaksanakan dengan protokol kesehatan ketat. Hadir dalam pelaksanaan kegiatan Vaksinasi Covid-19 Gotong Royong adalah Gubernur Kaltim Dr. Ir. H. Isran Noor, M. Si […]

3 tahun lalu

Bupati Paser Siap Bantu Pembangunan Asrama Polsek Tanjung Harapan

PASER, Gerbangkaltim.com – Bupati Paser  Fahmi Fadli  mengunjungi Polsek Tanjung Harapan di sela-sela kunjungan kerjanya di  Tanjung Aru Kecamatan Tanjung Harapan, Senin (26/07/2021). kunjungannya bersama Wakil Bupati Paser Masitah Syarifah Assegaf yang diterima Brigadir Jamaluddin, anggota Polsek Tanjung Harapan. Selama kunjungan itu Bupati Paser mendapat penjelasan dari Brigadir Kepala Jamaluddin bahwa Polsek sedang membangun Asrama […]

3 tahun lalu

Pemkab Paser Alokasikan Perbaikan Jalan Tanjung Aru-Ipi Senilai Rp2,2 Miliar

PASER, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kabupaten Paser mengalokasikan anggaran sebesar Rp2,2 Miliar untuk perbaikan atau peningkatan ruas jalan Desa Tanjung Aru – Ipi di Kecamatan Tanjung Harapan. Bupati Paser dr. Fahmi Fadli mengatakan Pemerintah Daerah telah menyediakan anggaran peningkatan jalan tersebut pada APBD tahun 2021 “Di tahun ini kita menyiapkan dari anggaran murni 2,299 miliar untuk […]