Pertamina
7 jam lalu

Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan Resmi Buka Bulan K3 Nasional 2026, Perkuat Komitmen Keselamatan dan Zero Fatality

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan resmi membuka Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional Tahun 2026 melalui Opening Ceremony yang diselenggarakan secara hybrid di Gedung Annex Lantai 3, Kantor Regional Kalimantan, Selasa (20/1/2026). Bulan K3 Nasional 2026 mengusung tema korporasi “Membangun Ekosistem Pembinaan dan Pelayanan K3 Nasional yang Inklusif, Kolaboratif, dan Berkelanjutan.” […]

kunjungan edukatif SD IT Ibnu Hajar
8 jam lalu

Kunjungan Edukatif SD IT Ibnu Hajar ke Mako Brimob Kaltim, Brimob Tanamkan Motivasi Belajar dan Cinta Profesi Sejak Usia Dini

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Satuan Brigade Mobil (Satbrimob) Polda Kalimantan Timur menerima kunjungan edukatif dari siswa-siswi SD IT Ibnu Hajar Balikpapan di Aula Satya Haprabu Mako Brimob Kaltim, Rabu (21/1/2026). Kegiatan pembelajaran di luar kelas ini menjadi sarana pengenalan profesi sekaligus upaya menanamkan nilai-nilai kedisiplinan, semangat belajar, dan cinta tanah air kepada generasi muda sejak dini. […]