Casis SIPSS
1 bulan lalu

Ahmad Sutansyah Siregar: Casis SIPSS 2025 Hafal Alquran dan Berprestasi di Taekwondo

Gerbangkaltim.com, Semarang – Ahmad Sutansyah Siregar, calon siswa Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) 2025, bukan sekadar peserta seleksi biasa. Pria asal Depok, Jawa Barat ini dikenal sebagai penghafal Alquran dan atlet Taekwondo berprestasi. Dengan kombinasi kecerdasan akademik, kedisiplinan spiritual, dan ketangguhan fisik, Sutan—sapaan akrabnya—menjadi salah satu peserta seleksi yang menarik perhatian di Akademi Kepolisian (Akpol) […]

Satgas Ops Damai Cartenz
1 bulan lalu

Dukung Penegakan Hukum di Papua, Niko Maury Apresiasi Keberhasilan Satgas Ops Damai Cartenz

Gerbangkaltim.com, Jayapura – Ketua Barisan Merah Putih Kota Jayapura, Niko Maury, menyampaikan apresiasi tinggi atas keberhasilan Satgas Operasi Damai Cartenz 2025 dalam menegakkan hukum terhadap Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua. Ia menegaskan bahwa upaya Satgas telah memberikan dampak positif bagi keamanan dan ketertiban masyarakat di Bumi Cenderawasih. “Kami mendukung penuh penegakan hukum yang dilakukan Satgas […]

Melayat
1 bulan lalu

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Melayat ke Rumah Duka Eks Wakapolri Komjen (Purn) Syafruddin Kambo

Gerbangkalim.com, Jakarta – Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menyampaikan dukacita mendalam atas berpulangnya Komjen (Purn) Syafruddin Kambo, mantan Wakapolri sekaligus eks Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB). Kapolri hadir langsung di rumah duka di Jalan Cibulan, Jakarta Selatan, untuk memberikan penghormatan terakhir kepada almarhum. Polri Kehilangan Sosok Panutan Dalam keterangannya, Kapolri menyebut bahwa […]

Booth Terfavorit
1 bulan lalu

Booth Polri Sabet Juara I Kategori Terfavorit di Kampung Hukum 2025 Mahkamah Agung

Gerbangkaltim.com, Jakarta – Polri sukses meraih Juara I dalam kategori Booth Terfavorit pada Pameran Kampung Hukum 2025 yang diselenggarakan oleh Mahkamah Agung RI. Keberhasilan ini diraih berkat antusiasme tinggi pengunjung, di mana booth Polri berhasil menarik lebih dari 1.196 orang dalam dua hari penyelenggaraan, yakni pada 18-19 Februari 2025. Komitmen Polri dalam Pelayanan Presisi dan Transparan […]

Makanan Bergizi
2 bulan lalu

Tokoh Pemuda Suku Kamoro: Makanan Bergizi, Kunci Masa Depan Sehat Generasi Papua

Gerbangkaltim.com, Mimika, Papua – Edison Manikiuta, tokoh pemuda Suku Kamoro, Kabupaten Mimika, menegaskan pentingnya program penyediaan makanan bergizi yang digagas pemerintah sebagai upaya menciptakan generasi Papua yang sehat dan berkualitas. Menurutnya, program ini sangat dibutuhkan, terutama bagi masyarakat di wilayah pedalaman, pegunungan, dan pesisir. “Kualitas makanan yang dikonsumsi sangat menentukan pertumbuhan anak-anak dan kesehatan masyarakat […]

Perkuat Sinergitas
2 bulan lalu

Kapolri dan Menteri Kehutanan Perkuat Sinergi Lindungi Hutan Indonesia

Gerbangkaltim.com, Jakarta – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo dan Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni menandatangani perpanjangan Nota Kesepahaman (MoU) terkait upaya perlindungan dan pembangunan kehutanan di Indonesia. Langkah strategis ini menegaskan pentingnya peran aktif Polri dalam menjaga kelestarian hutan, terutama menghadapi ancaman kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di musim panas mendatang. Dalam acara […]

Orchidarium
2 bulan lalu

Peresmian Orchidarium Kebun Raya Balikpapan: Sinergi Pertamina Hulu Indonesia dan Pemkot Balikpapan untuk Konservasi Anggrek

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) melalui anak perusahaannya, PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), PT Pertamina Hulu Sanga-Sanga (PHSS), dan PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT), berkolaborasi dengan Pemerintah Kota Balikpapan dalam peresmian Orchidarium Kebun Raya Balikpapan (KRB) pada Rabu, 12 Februari 2025. Acara ini menjadi bagian dari peringatan Hari Ulang Tahun ke-128 […]

SUTT 150 kV GI Kuaro-GIS 4 IKN
2 bulan lalu

Pemkab PPU Dukung PLN Bangun SUTT 150 kV GI Kuaro-GIS 4 untuk Keandalan Listrik IKN

Gerbangkaltim.com, Penajam – Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menyatakan dukungannya terhadap PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) dalam pembangunan Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 kV GI Kuaro-GIS 4 IKN. Proyek ini menjadi langkah strategis dalam memastikan pasokan listrik andal bagi Ibu Kota Nusantara (IKN) dan wilayah sekitarnya. Sebagai bagian […]

Training Center
2 bulan lalu

LPTQ Kaltim Gelar Training Center, Siapkan Kafilah STQH Nasional 2025 di Kendari

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kalimantan Timur mulai melakukan Training Center (TC) tahap pertama sebagai persiapan menghadapi Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) Nasional ke-28 yang akan digelar di Kendari, Sulawesi Tenggara, pada Oktober 2025. Pelatihan intensif ini berlangsung pada 17-20 Februari 2025 di Hotel Gran Senyiur, Balikpapan, dengan melibatkan 54 peserta […]

UMKM
2 bulan lalu

Pertamina Hulu Sanga Sanga Tingkatkan Kapasitas Digital dan Manajemen UMKM di Desa Handil Terusan

Gerbangkaltim.com, Kutai Kartanegara – PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS) terus berkomitmen mendukung pertumbuhan ekonomi masyarakat melalui pelatihan pemasaran digital dan manajemen usaha bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Desa Handil Terusan, Kecamatan Anggana, Kutai Kartanegara. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 23 Januari 2025, di Balai Pertemuan Umum (BPU) Handil Terusan dan […]