Operasi Ketupat 2025.
12 hari lalu

H+6 Lebaran, 60% Kendaraan Sudah Balik ke Jakarta, Kecelakaan Lalu Lintas Turun 30 Persen

Gerbangkaltim.com, Cikampek— Memasuki H+6 Hari Raya Idulfitri 1446 H, arus balik ke Jakarta menunjukkan peningkatan signifikan. Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri, Irjen Pol Drs. Agus Suryonugroho, S.H., M.Hum, menyampaikan bahwa sekitar 60 persen kendaraan arus balik telah kembali ke Jakarta, dengan lalu lintas yang relatif lancar berkat penerapan rekayasa lalu lintas One Way Nasional. […]

Ditpolairud Polda Kaltim
12 hari lalu

Libur Lebaran Aman, Ditpolairud Polda Kaltim Kawal Ketat Pantai Manggar dan Lamaru Balikpapan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan– Untuk memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif selama libur Idulfitri 1446 H, Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalimantan Timur menggelar pengamanan terpadu di kawasan wisata Pantai Manggar dan Pantai Lamaru, Balikpapan. Operasi ini dilakukan pada Minggu (6/4/2025) dan bertujuan menjamin keamanan dan kenyamanan wisatawan. Pengamanan tidak hanya berfokus pada patroli perairan, tetapi […]

Evakuasi Jenazah
12 hari lalu

Nelayan Hilang di Perairan Balikpapan Ditemukan Meninggal, Sat Brimob Polda Kaltim dan Tim SAR Lakukan Evakuasi

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Setelah dinyatakan hilang selama tiga hari, seorang nelayan bernama Johan Hartani (40) akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia di perairan Pantai Tanjung Bayur, Teritip, Balikpapan Timur. Proses pencarian dilakukan oleh tim SAR gabungan, termasuk personel dari Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kalimantan Timur. Menurut informasi dari Kompol Iwan Pamuji, S.H., M.H., selaku Danyon […]

Polresta Balikpapan
13 hari lalu

186 Buah Sajam Dari Penumpang di Pelabuhan Semayang Balikpapan Berhasil Disita

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Posko Pelayanan Terpadu Angkutan Lebaran 2025 Pelabuhan Semayang Balikpapan berhasil menyita sebanyak 186 bilah senjata tajam dari calon penumpang yang akan naik kapal dan penumpang yang turun dari kapal. Penyitaan ini bertujuan guna menjaga keamanan dan ketertiban penumpang selama arus mudik balik Lebaran 2025. Senjata tajam yuang berhasil disita petugas Posko Pelayanan […]

One Way Nasional
13 hari lalu

Kapolri Tinjau One Way Nasional di KM 70 Cikatama: Arus Balik Meningkat tapi Tetap Lancar

Gerbangkaltim.com, Cikatama– Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho, Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi, dan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin meninjau langsung pelaksanaan rekayasa lalu lintas One Way Nasional di KM 70 Cikatama. Peninjauan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya memastikan kelancaran arus balik Lebaran 2025. Dalam keterangannya, Kapolri menjelaskan bahwa pengecekan […]

Halal Bihalal
13 hari lalu

Bupati Kukar Gelar Halal Bihalal Bersama PCNU, Perkuat Sinergi untuk Pembangunan Keagamaan dan Sosial

Gerbangkaltim.com, Tenggarong– Usai merayakan Idulfitri 1446 Hijriah, Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah menggelar acara silaturahmi dan halal bihalal bersama Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kukar di Pendopo Bupati. Kegiatan ini menjadi ajang mempererat ukhuwah islamiyah sekaligus memperkuat kolaborasi antara pemerintah daerah dan organisasi keagamaan. NU Kukar Siap Jadi Mitra Strategis Pemerintah Ketua PCNU Kukar, […]

Basarnas
13 hari lalu

4 Hari Pencarian, Pemancing Tenggelam Di Teluk Balikpapan Ditemukan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Tim Sar Gabungan Badan Nasional Pencarian Dan Pertolongan (Basarnas) Kelas A Balikpapan akhirnya berhasil menemukan seorang nelayan bernama Johan Hartani (40), yang tenggelam di Perairan Teritip, Pantai Tanjung Bayur, Balikpapan Selatan. Dimana saat ditemukan korban sudah dalam keadaan meninggal dunia. “Pencarian ini dilakukan selama 4 hari oleh unsur Tim Sar Gabungan dari […]

Pemkot Balikpapan
14 hari lalu

Pemkot Balikpapan Siapkan Sistem Pendataan Penduduk Non Permanen

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan memprediksi akan adanya peningkatan jumlah penduduk dalam arus balik lebaran 2025. Untuk itu Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Balikpapan penduduk telah mempersiapkan sistem pendataan bagi penduduk non-permanen untuk mencatat data riil penduduk secara lebih akurat. Wakil Wali Kota Balikpapan, H Bagus Susetyo mengatakan, Kota Balikpapan merupakan […]

DPRD Balikpapan
14 hari lalu

DPRD Kota Balikpapan Dukung Penuh Program Pendidikan Gratis Pemprov Kaltim

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – DPRD Kota Balikpapan melalui Komisi I DPRD Kota Balikpapan menyatakan dukungan terhadap program beasiswa pendidikan gratis “Gratispol” yang diinisiasi oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Ketua Komisi I DPRD Balikpapan, Danang Eko Susanto mengatakan, DPRD Kota Balikpapan akan mendukung penuh terhadap program beasiswa pendidikan gratis melalui program gratis pol. Dimana program ini […]

Pemkot Balikpapan
14 hari lalu

BPDB Kota Balikpapan Tingkatkan Pengamanan di Obyek Wisata Pantai

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Balikpapan melakukan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya musibah di sejumlah lokasi wisata pantai. Langkah strategis yang dilakukan tersebut salah satunya dengan memperkuat pengamanan dan layanan kesehatan di obyek wisata pantai. Kepala BPBD Kota Balikpapan, Usman Ali mengatakan, dalam upaya ini pihaknya melibatkan instansi […]