Pertamina
35 menit lalu

KPI Unit Balikpapan Gelar Sosialisasi Penanganan Kebakaran dan Longsor

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan kembali membagikan pengetahuan tentang keselamatan kepada masyarakat sekitar melalui kegiatan “Sosialisasi Penanggulangan Kebakaran dan Pencegahan Bencana Tanah Longsor”. Sosialisasi ini merupakan upaya meningkatkan pemahaman serta kemampuan masyarakat dalam menghadapi dan memitigasi risiko kebakaran maupun tanah longsor di lingkungan sekitar. Sosialisasi berlangsung di Lapangan Sekolah Menangah […]

Pertamina
5 hari lalu

PT KPB Konsisten Jalankan On Duty Management untuk Kawal Keselamatan dan Progres RDMP Balikpapan-Lawe-Lawe

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Balikpapan (PT KPB) terus menunjukkan komitmen terhadap keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dan penyelesaian proyek strategis nasional. Salah satunya melalui pelaksanaan On Duty Management (ODM), yakni kunjungan lapangan oleh jajaran manajemen yang dilaksanakan rutin setiap akhir pekan dan hari libur nasional. Inisiatif ini merupakan bagian dari implementasi Safety Leadership […]

DPRD Balikpapan
5 hari lalu

DPRD Balikpapan Terima Kunjungan 24 Finalis Duta Wisata Manuntung 2025

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – DPRD Kota Balikpapan mendapatkan kunjungan dari 24 orang finalis Duta Wisata Manuntung Kota Balikpapan 2025 baru baru ini. Kegiatan audensi ini difasilitasi oleh Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Kota Balikpapan. Kegiatan ini juga dalam rangka bagian dari pembekalan untuk mempersiapkan para finalis menjelang pemilihan malam puncak. Kunjungan yang dipimpin langsung Kepala […]

Pemkot Balikpapan
5 hari lalu

Potensi Pajak Kendaraan Balikpapan Rp250 Miliar Melalui Skema Opsen

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan menyatakan penerapan skema opsen pada Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) berpotensi meningkatkan pendapatan daerah secara signifikan hingga mencapai Rp250 miliar per tahun. “Kami melihat potensi pajak melalui penerapan opsen pada Pajak Kendaraan […]

Pemkot Balikpapan
5 hari lalu

DKUMKMP Kota Balikpapan Ingin Pelaku Usaha Lakukan Transfortasi Digital

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perindustrian (DKUMKMP) Kota Balikpapan terus berupaya melakukan pengembangan sektor industry kecil dan menengah dengan mengedepankan transformasi digital dan pelatihan daring berbasis sistem mobile. Dimana, langkah ini sudah menjadi bagian dari strategi jangka panjang yang akan diperluas hingga tahun 2026. Kepala DKUMKMP Kota […]

DPRD Balikpapan
5 hari lalu

Komisi II DPRD Balikpapan Dorong Pengawasan BBM di SPBU Secara Transparan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi II DPRD Balikpapan mendorong PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan untuk meningkatan transparansi dalam pengawasan kualitas BBM yang ada di sejumlah SPBU di Kota Balikpapan, Kaltim. Upaya ini dilakukan menyusul maraknya keluhan masyarakat terkait buruknya kualitas BBM yang diduga menyebabkan kerusakan pada kendaraan. Ketua Komisi II DPRD Balikpapan, Fauzi Adi Firmansyah […]

Pemkot Balikpapan
5 hari lalu

MRF Gunung Bahagia Pengelolaan Sampah Berbasis Komunitas

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Balikpapan bersama dengan warga di Kelurahan Gunung Bahagia, Balikpapan Selatan sukses melaksanakan pengelolaan sampah berbasis komunitas. Dimana kegiatan ini sudah dilaksanakan sejak tahun 2016 silam hingga sekarang. Supervisor Material Recovery Facility (MRF) Gunung Bahagia, Rasman mengatakan, proses pengelolaan sampah ini dimulai dari pengambilan sampah langsung dari sumbernya […]

Pemkot Balikpapan
5 hari lalu

TPA Manggar Jadi Percontohan Pengelolaan Sampah Terbaik di Indonesia

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kementerian Lingkungan Hidup (Kemen LH) akan menjadikan TPA Manggar, Balikpapan, Kaltim untuk menjadi TPA percontohan untuk seluruh Kabupaten/Kota se Indonesia. Pasalnya, sejauh ini berdasarkan penilaian Kemen LH, TPA Manggar merupakan salah satu lokasi pengelolaan sampah terbaik di Indonesia saat ini. Menteri Lingkungan Hidup, Hanif Faisol Nurofiq dalam kunjungan ini didampingi Asisten II […]

Komnas HAM
5 hari lalu

Tiga Polisi Gugur di Way Kanan: Komnas HAM Desak Penegakan Hukum yang Adil dan Transparan

Gerbangkaltim.com, Way Kanan, Lampung – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Republik Indonesia melakukan investigasi langsung ke lokasi penembakan yang menewaskan tiga anggota Kepolisian saat membubarkan arena sabung ayam ilegal di Umbul Karang Manik, Kecamatan Negara Batin, Kabupaten Way Kanan, Jumat (11/04/2025). Ketiga anggota Polri yang gugur dalam tugas tersebut adalah Kapolsek Negara Batin […]

TNI-Polri
5 hari lalu

Polri Ungkap Progres Evakuasi dan Identifikasi Jenazah Korban KKB di Yahukimo: Luka Brutal dan Upaya DVI Intensif

Gerbangkaltim.com, YAHUKIMO, PAPUA —Tim gabungan TNI-Polri terus mengintensifkan penanganan terhadap aksi pembunuhan keji yang dilakukan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Yahukimo, Papua. Kelompok yang menamakan diri sebagai Kodap XVI Yahukimo dan Kodap III Ndugama ini diduga bertanggung jawab atas tewasnya sembilan warga sipil di wilayah pendulangan emas Lokasi 22 dan Muara Kum. Dua jenazah […]

Bandara SAMS Sepinggan
5 hari lalu

Bandara SAMS Sepinggan Layani 370 Ribu Penumpang Selama Lebaran

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Posko Terpadu Angkutan Udara Lebaran Tahun 2025/1446H di Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan yang dilaksanakan sejak tanggal 21 Maret 2025 hingga 11 April 2025 resmi di tutup. General Manager Bandara SAMS Sepinggan, Iwan Novi Hantoro menyampaikan “Posko Terpadu Angkutan Udara Lebaran 1446 H yang dilaksanakan 21 hari […]