5 tahun lalu

PLN Berbagi Kebahagiaan bersama 8000 Anak Yatim dan Dhuafa

Balikpapan – Sebagai bentuk rasa syukur dan implementasi tanggung jawab sosial perusahaan, PLN Peduli dan Yayasan Baitul Maal ( YBM ) PLN menyelenggarakan buka puasa bersama dengan 8000 anak yatim dan dhuafa yang tersebar dari Sabang sampai Merauke. Acara bertajuk “PLN Berbagi Kebahagiaan Ramadhan 1440 H” ini digelar bersamaan secara serentak di sejumlah yayasan yatim […]

5 tahun lalu

PT Angkasa Pura I (Persero) Balikpapan Bagikan 555 Paket Ramadhan Kareem

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– PT Angkasa Pura I (Persero) cabang Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan bersama Mitra Kerja dan Mitra Usaha laksanakan Buka Puasa Bersama dengan tema: Merajut Tali Silaturahmi Untuk Meraih Berkah Ramadhan. Kegiatan buka puasa bersama yang digelar di Halaman Kantor Administrasi PT Angkasa Pura I (Persero) Balikapan diawali dengan […]

5 tahun lalu

Dewan Minta Pelaku Usaha Perhatikan Lokasi Parkir

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Wakil Ketua DPRD Balikpapan Tohari Aziz menilai sulit bagi pemda di Balikpapan untuk meniadakan parkir bahu jalan. Idealnya menurut Thohari parkir bahu jalan dikurangi. “Idealnya dikurungi syukur-syukur ditiadakan tapi untuk ditiadakan pemerintah kota juga harus mempersiapkan infrastrukturnya,”katanyaa menanggapi pernyataan dosen Unibraw terkait pelarangan parkir di bahu jalan atas kajian akademik Perda Keselamatan Lalu […]

5 tahun lalu

Kajian Draft Perda Keselamatan Lalu Lintas, Parkir Bahu Jalan Harus Ditiadakan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Dosen atau peneliti Universitas Brawijaya Malang Prof Abdullah Said menyebutkan banyak kota kecil yang kini mengalami kemacetan di tengah kota akibat banyak parkir di bahu jalan. Hal ini terjadi hampir di kota-kota di pulau Jawa. Kondisinya ini juga terjadi di kota Balikpapan. “Saya sempatkan keliling kota habis magrib melihat jalan-jalan di Balikpapan. Banyak […]

5 tahun lalu

Antisipasi Kejahatan, Tim Patroli Polwan Kawal Pasar Ramadan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Tim patroli dialogis jajaran ditsamapta Polda Kaltim melakukan pengamanan disejumlah titik pasar ramadan yang tersebar di wilayah kota Balikpapan. Uniknya petugas pengamanan tersebut berasal dari kalangan polisi wanita (polwan). Kanit SIE Turjawali Subdit Gasum Ditsamapta Polda Kaltim, Iptu Koesti Winarsih. SH, M.H. mengatakan, pengaman tersebut di bagi menjadi tiga regu dan masing-masing regu terdiri […]

5 tahun lalu

Safari Ramadhan di Masjid Al Rahman, Wawali Singgung Bawang Putih

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Pemkot Balikpapan kembali melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Ar-Rahman RT.01 Kelurahan Gunung Samarinda Baru (GSB), Kecamatan Balikpapan Utara. Sekitar pukul 17.45 Wita, Wakil Walikota Balikpapan Rahmad Mas’ud beserta rombongan tiba di Masjid Ar-Rahman dengan disambut warga dan tokoh masyarakat setempat. Wakil Walikota Balikpapan Rahmad Mas’ud dalam sambutannya erterima kasih kepada warga Kelurahan Gunung […]

5 tahun lalu

Komisi IV Gelar RDP Bahas Eks Lokalisasi Km 17 dan Manggar Sari yang Belum Bersertifikat

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– DPRD Balikpapan melalui Komisi IV DPRD Balikpapan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama OPD terkait di ruang rapat gabungan komisi gedung parlemen, Jumat (10/5). Kegiatan ini membahas masalah program dan aset berupa lahan eks lokalisasi Km 17, Manggar Sari, serta puskesmas yang belum memiliki sertifikat. “Jadi, kami berharap kepada OPD terkait agar puskesmas […]

5 tahun lalu

Akreditasi Belum Rampung, Peserta BPJS di RSKD Tak Dapat Dilayani

BALIKPAPAN Pemutusan kerjasama pihak BPJS Kesehatan Kota Balikpapan bersama Rumah Sakit Umum (RSU)  Kanujoso Djatiwibowo Balikpapan. Dinilai meresahkan masyarakat Balikpapan, khususnya pemegang kartu BPJS Kesehatan. Dimana, masa akreditasi RSU Kanujoso Djatiwibowo berakhir, pada 4 April 2019, maka dalam masa perpanjangan ini, pihak RS Kanujoso tidak dapat melakukan kerjasama bersama pihak BPJS. “Akreditasi Rumah Sakit ini, […]

5 tahun lalu

Bahas DAK dan BOS, DPRD Balikpapan Gelar RDP dengan Disdikbud

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– DPRD Kota Balikpapan menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan Dinas Pendidikkan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan Rapat dipimpin Ketua Komisi IV DPRD Kota Balikpapan Mieke Henny. Sejumlah hal penting yang dibahas diantaranya, terkait dana alokasi khusus (DAK) maupun bantuan operasional sekolah (BOS) dan penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahun ini. Khusus PPDB yang […]

5 tahun lalu

Dewan Minta Disdikbud Kelola DAK Secara Serius

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan Thohari Aziz meminta kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan agar dapat mengelola dengan baik Dana Alokasi Khusus (DAK) Pendidikan dari Pemerintah Pusat sebesar Rp 23,5 miliar. “Kami minta kepada Disdikbud agar mengelola secara serius DAK Pendidikan dari pemerintah pusat yang diperuntukan bagi pembangunan sarana dan prasaran sekolah,” […]