Pemkot
1 tahun lalu

Wali Kota Rahmad Mas’ud Serahkan Kunci Rumah Hasil Renovasi Baznas

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Pemkot Balikpapan bekerjasama dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Balikpapan merenovasi rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik mustahik atau keluarga kurang mampu. Penyerahan kunci rumah yang sudah di renovasi ini dilakukan langsung oleh Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud kepada pemilik rumah Sumariyati disaksikan Ketua Baznas Kota Balikpapan Abdul Rosyid Bustomi dan […]

Pemkot
1 tahun lalu

Kota Balikpapan Jadi Tuan Rumah OIC-CA

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Kota Balikpapan Provinsi Kaltim menjadi salah satu tuan rumah gelaran Organization Islamic Cooperation Cultural Activity (OIC-CA) dari 56 delegasi dari negara muslim yang akan berlangsung sejak 7-14 Juli 2023. Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Balikpapan, dr Ratih Kusuma mengatakan, Kota Balikpapan menjadi salah satu Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Timur […]

Pemkot
1 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Gelar Tabligh Akbar Bersama Imam of Jamaica Muslim Center New York, AS

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Pemkot Balikpapan menggelar Tabligh Akbar dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 H. Kegiatan berlangsung di Masjid Madinatul Iman Islamic Center Balikpapan Jalan Belibis Raya Kelurahan Gunung Bahagia Kota Balikpapan mengambil tema bulan Muharram momentum menguatkan keimanan, persaudaraan dan solidaritas, Kamis (6/7/2023). Kegiatan Tabligh Akbar yang hadiri langsung Wali Kota […]

Kemenkum HAM
1 tahun lalu

Memulai Rangkaian HDKD ke-78, Kemenkumham Gelar Doa Untuk Negeri

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) memulai rangkaian peringatan hari lahir atau Hari Dharma Karyadhika (HDKD) yang ke-78. Rangkaian peringatan diawali dengan kegiatan Doa Kemenkumham untuk Negeri, Jumat (07/07/2023). Doa Kemenkumham dipimpin oleh lima pemuka agama, yaitu Islam, Kristen, Katolik, Budha, serta Hindu, dan diikuti oleh seluruh pimpinan dan pegawai di lingkungan Kemenkumham. […]

PLN
1 tahun lalu

Pascagempa Bantul, PLN Pulihkan Sistem Kelistrikan dan Bantu Warga Terdampak

Bantul, Gerbangkaltim.com – Pascagempa bermagnitudo 6,6 SR dengan episentrum Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Jumat (30/6), PT PLN (Persero) gerak cepat pulihkan sistem kelistrikan dan bantu pemulihan masyarakat terdampak. Pada Sabtu, (1/7) pukul 03.40 WIB aliran listrik pada lebih dari 34 ribu pelanggan terdampak gempa di pantai selatan Jawa Tengah, DIY dan Jawa […]

brimob
1 tahun lalu

Brimob Polda Kaltim Gelar Apel Satuan dan Kendaraan Dalam Rangka Kesiapan Operasional

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Seluruh personel Satbrimob Polda Kaltim laksanakan Apel Kesiapsiagaan di Lapangan M. Yasin Satbrimob Polda Kaltim, Rabu (5/7/2023). Kegiatan ini menindaklanjuti perintah dari Komandan Korps Brimob Polri agar seluruh jajaran Satuan Brimob daerah melaksanakan Apel Gelar Perlengkapan dan Peralatan serta personel sebagai bentuk Kesiapsiagaan Satuan dalam menghadapi tantangan tugas kedepan. Pelaksanaan apel gelar […]

pn Balikpapan
1 tahun lalu

5 Tahun Rumah Belum Terbangun, Konsumen Gugat Developer, Pemilik Lahan dan Bank Pembiayaan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Willy Sigi Buandan warga asal Kabupaten Kubu Raya, Kalbar yang berdomisili di Kabupaten Paser, Grogot, Kaltim, melalui Kuasa Hukumnya Jeffrin Zai Sembiring menggugat tergugat satu PT NBA selaku developer, tergugat dua PT DKP sebagai pemilik lahan dan tergugat tiga salah satu Bank BUMN di Balikpapan sebagai pembiayaan. Gugatan dilayangkan korban menyusul belum […]

PLN
1 tahun lalu

10 Warga Beruntung Dapat Pemasangan PLN Gratis, Lanjutan Program Light Up Dream

Tanjung Redep, Gerbangkaltim.com – PLN UP3 Berau, melalui program Light Up The Dream (LUTD) memberikan pemasangan gratis bagi warga yang tidak mampu, guna mewujudkan mimpi mereka, menikmati listrik. Pada kesempatan ini, sebanyak 10 warga yang tersebar dibeberapa kampung. Yakni 3 orang warga Gunung Sari, Kecamatan Segah, satu orang warga Tumbit Melayu, Kecamatan Teluk Bayur, dan […]