PLN
1 tahun lalu

GI 150 KV Maloy dan Extension 2 Line Bay Rampung, PLN Siap Suplay Listrik ke Pelanggan

Sangatta, Gerbangkaltim.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (PLN UIP KLT) terus konsisten dalam melaksanakan pembangunan infrastruktur kelistrikan di Kalimantan Timur dalam rangka meningkatkan keandalan sistem kelistrikan di Kutai Timur. Melalui PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Proyek Kalimantan Bagian Timur 3 (UPP KLT 3) sebagai direksi pekerjaan, berhasil dilaksanakan pemberian tegangan […]

SKK migas
1 tahun lalu

Forum Kapnas Area Kalsul Integrasikan Kemampuan Produsen Lokal Untuk Menjawab Kebutuhan Energi di IKN

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) kembali menggelar Forum Kapasitas Nasional III 2023 Area Kalimantan dan Sulawesi (Kalsul), di Balikpapan, Kalimantan Timur. Selama dua hari, (4 dan 5 Juli 2023), para pemangku kepentingan industri hulu migas nasional akan fokus membahas peran strategis industri hulu migas […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Wujud Soliditas TNI-Polri, Danlanud Dhomber Berikan Ucapan Selamat Hari Bhayangkara ke-77

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Rombongan Lanud Dhomber Balikpapan mendatangi Mapolda Kaltim. Rombongan yang dipimpin Danlanud Dhomber Balikpapan Kolonel Pnb David Ali Hamzah memberikan surprise ucapan Hari Bhayangkara ke-77, Senin (3/7/2023). Rombongan diterima oleh Wakapolda Kaltim Brigjen. Pol. Drs. Mujiyono, S.H., M.Hum yang didampingi pejabat utama Polda Kaltim. Para prajurit Angkatan udara itu sengaja datang untuk menyampaikan […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Hari Bhayangkara ke-77, Kasdam VI Mulawarman Berikan Tumpeng Kepada Wakapolda Kaltim

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-77, Kasdam VI Mulawarman Brigjen TNI Susilo mengunjungi Polda Kaltim dan memberikan ucapan selamat Hari Bhayangkara kepada jajaran Kepolisian, Senin (3/7/2023). Wakapolda Kaltim Brigjen. Pol. Drs. Mujiyono, S.H., M.Hum yang didampingi pejabat utama Polda Kaltim menyambut hangat kedatangan Kasdam VI/MLW serta pejabat Kodam VI Mulawarman. Selain memberikan […]

brimob
1 tahun lalu

Beri Kejutan Ulang Tahun Hari Bhayangkara, Yonzipur-17/AD Datangi Markas Brimob

Balikpapan,Gerbangkaltim.com – Memperingati Hari Bhayangkara Ke-77 Tahun 2023, puluhan personel Batalyon Zeni Tempur-17/Ananta Dharma memberikan kejuta kepada Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim di Mako Brimob Stalkuda Balikpapan, Senin (03/07/2023). Puluhan personel Yonzipur-17/AD yang mengenakan seragam loreng mendatangi Mako Satbrimob Polda Kaltim. Tampak hadir dalam rombongan tersebut Danyon Zipur-17/AD Mayor Czi Satriady P, S.I.P., M. Si […]

1 tahun lalu

Polres Paser Ringkus Pasutri Pelaku Penggelapan Sepeda Motor

PASER, gerbangkaltim.com– Unit Jatanras Polres Paser bersama Polsek Batu Sopang berhasil mengamankan sepasang suami istri (pasutri) berinisial S (38) dan J (35), warga Provinsi Kalsel yang terjadi pada hari Sabtu (24/6) terkait kasus Tindak Pidana Penggelapan, sebagaimana dimaksud dalam Pasal 372 KUHPidana. Kapolres Paser AKBP Kade Budiyarta, S.I.K, melalui Kapolsek Batu Sopang IPTU Romi Wahyudi, […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si Pimpin Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Ke-77

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menggelar Upacara Peringatan Hari Bhayangkara yang ke-77 di Lapangan Apel Mapolda Kaltim, Sabtu (1/7/2023) pagi. Upacara dipimpin secara langsung oleh Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si., Sementara bertindak sebagai komandan upacara yaitu AKBP Bangun Isworo Kabag Ops Ditlantas Polda Kaltim. Secara terpusat, upacara peringatan hari Bhayangkara […]

Pomdam
1 tahun lalu

Peringatan HUT Ke 77 Pomad di Kodam VI Mulawarman Berhadiah Sebuah Sepeda Motor

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Polisi Militer Angkatan Darat Pomad Kodam VI/Mulawarman menggelar kegiatan jalan santai dalam rangka HUT ke 77 Polisi Militer Angkatan Darat di Mako Pomad Kodam VI Mulawarman Kegiatan ini dipimpin langsung Danpomdam VI/Mulawarman, Kolonel CPM Johny Paul Johannes Pelupessy beserta isteri. Danpomdam VI/Mulawarman, Kolonel CPM Johny Paul Johannes Pelupessy mengatakan, kegiatan jalan santai […]

Pemkot
1 tahun lalu

Wali Kota Balikpapan Pesan Jaga Keutuhan Persatuan dan Kesatuan di Hari Bhayangkara Ke 77

Balikpapan, Gerbangkaltim.com. – Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud mengikuti upacara Hari Bhayangkara ke 77 di Balai Kota Balikpapan, Sabtu (1/7/2023). Di momentum Hari Bhayangkara ke 77 yang bertemakan Polri Presisi untuk Negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Emas, Wali Kota berharap dapat sesuai dengan harapan Bangsa dan seluruh harapan warga bahwa menjelang tahun politik, untuk […]

Helmi
1 tahun lalu

DPMPTSP Kota Balikpapan Akui Banyak Pelanggaran Izin Penjualan Miras

Balikpapan, Gerbangkaltim.com,– Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Balikpapan menyatakan masih banyak pelanggaran penjualan izin minuman keras (miras) di Kota Balikpapan. Kepala DPMPTSP Balikpapan, Hasbullah Helmi mengatakan, sesuai Peraturan Daerah (Perda) Kota Balikpapan Nomor 16/2000 tentang larangan minuman beralkohol di sejumlah Tempat Hiburan Malam (THM), dimana minuman beralkohol harus diperjualbelikan di […]