5 tahun lalu

Fraksi DPRD Soroti Turunnya PAD, Minta Pemkot Serius Tingkatkan Pendapatan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Turunnya pendapatan asli daerah (PAD) mendapat sorotan serius seluruh fraksi di DPRD Balikpapan saat Rapat Paripurna yang membahas Nota Keuangan Wali Kota tentang Rancangan APBD Perubahan 2019. Fraksi Partai Golkar memahami rumitnya penyusunan anggarannya perubahan karena kondisi keuangan daerah belum stabil. Namun dengan tegas fraksi ini mendukung langkah pemkot Balikpapan. “Golkar mendukung […]

5 tahun lalu

Wakapolda Kaltim Pimpin Upacara Pembukaan Bintara Polri

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Eddy Sumitro Tambunan, M.Si., Pimpin Upacara Pembukaan Bintara Polri T.A. 2019-2920 dihadiri Pejabat Utama Polda Kaltim dan Kaltra. Karo SDM , Para Pejabat Utama Polda Kaltim, Para Kapolres/TA Jajaran Polda Kaltim, Muspida Balikpapan, tenaga pendidik di lingkungan SPN Polda Kaltim, serta Para Perwira, Bintara, Tamtama  dan Pegawai […]

5 tahun lalu

Kolonel Pnb Hendrayansyah Jabat Komandan Lanud Dhomber Balikpapan

Makassar – Panglima Komando Operasi TNI Angkatan Udara II Marsekal Muda TNI Henri Alfiandi memimpin Upacara Pengambilan Sumpah dan Serah Terima Jabatan Komandan Lanud Dhomber Balikpapan dari Kolonel Pnb Irwan Pramuda, S.E., kepada penggantinya Kolonel Pnb Hendrayansyah, S.Sos, bertempat di Ruang Loby Makoopsau II Makassar, Jumat (2/8/2019). Upacara tersebut turut dihadiri oleh Danlanud Sultan Hasanuddin […]

5 tahun lalu

PWI dan MC Kominfo Paser Gelar Safari Jurnalistik di SMK 4

Tana Paser, Gerbangkaltim.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Perwakilan Paser bersama Media Center (MC) Kominfo Paser menggelar kegiatan safari jurnalistik bertajuk ‘Jurnalist Goes To School’ di SMK 4 Tanah Grogot, Selasa (6/8).  Acara dibuka dengan perkenalan profesi jurnalis oleh Ketua PWI Paser R. Wartono dan anggota PWI sekaligus wartawan Balikpapan Pos Susianto. Hadir pula Sekretaris […]

5 tahun lalu

Kemeriahan di Mall BSB Balikpapan, BFI Finance Gelar Undian Kemilau

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – BFI Finance melaksanakan pengundian Kemilau BFI Finance 2019 yang diikuti hampir 18 ribu pelanggan atau klien BFI Finance. Di Balikpapan, BFI Finance Regional Kalimantan pengundian digelar di Pentacity Mall kompleks BSB, Sabtu siang (3/8/2019). Hadiah yang diundi yakni 4 expander, motor, logam mulia, kulkas, tv LED 32 inci dan hadiah lainnya. Pengundian […]

5 tahun lalu

Belanja Daerah Balikpapan Direncanakan Rp 2,68 Trilyun

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi bersama Piminan DPRD Kota Balikpapan menandatangani kesepakatan bersama nota keuangan Rancangan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah tahun 2019 dalam rapat Paripurna DPRD, Senin pagi (5/8/2019), Dalam Rapat paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Abdulloh dan 3 unsur wakil pimpinan yakni Thohari Aziz, Sabaruddin Panrecallle dan Syarifuddin Oddang. […]

5 tahun lalu

Kemampuan Fiskal APBD-P Paser Sebesar Rp.2,7 Trilyun

Tana Paser, Gerbangkaltim.com – Kondisi fiskal atau keuangan Pemkab Paser pada Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) Tahun 2019 sekitar Rp.2,7 Trilyun lebih. Hal itu disampaikan Bupati Paser Yusriansyah Syarkawi saat penyampaian nota keuangan APBD-P Paser Tahun 2019 di sidang paripurna DPRD, Senin (5/8). “Kemampuan fiskal pemkab untuk perubahan sebesar Rp. 2,7 Trilyun. Meningkat dari […]

5 tahun lalu

16 Jam Terapung di Laut, 11 ABK KM Aviar Diselamatkan Nelayan Manggar

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – 11 orang awak KM Aviat Samudra 181 yang sempat terombang ambing di Perairan Timur Laut Sakala Bagian Utara Lombok pada Munggu pagi pukul 09.00 wita (4/8) berhasil diselamatkan oleh kapal motor Restu Alam yang melintas di lokasi kejadian. Kejadian beawal saat kapal berlayar dengan tujuan dari Bima menuju Banjarmasin dengan muatan garam […]

5 tahun lalu

Hilang Kendali, Motor Roda Tiga DLH Paser Jatuh ke Jurang

Tana Paser, Gerbangkaltim.com – Akibat hilang kendali, sebuah motor roda tiga pengangkut sampah milik Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Paser pada Minggu (4/8) pagi terjatuh jurang, di Desa Tapis Kecamatan Tanah Grogot. Kabid Pengelola Sampah dan Limbah B3 DLH Paser, Harjana, saat dikonfirmasi membenarkan kejadian tersebut. “Sudah (dengar informasinya),” katanya. Sementara dari pihak polisi, Kanit […]

5 tahun lalu

Tiga Remaja Pengedar Pil Koplo Diamankan Polisi

Tana Paser, Gerbangkaltim.com – Opsnal Satres Narkoba Polres Paser berhasil mengamankan tiga orang pemuda yang diduga mengedarkan obat keras daftar G (Pilkoplo) jenis Yorindo. Ketiganya diamankan di tempat dan waktu yang berbeda. Kapolres Paser AKBP Roy Satya Putra didampingi Kasatresnarkoba Polres Paser AKP Tasimun mengungkapkan dari tangan ke tiga pelaku berhasil diamankan sedikitnya 231 butir […]