4 tahun lalu

93 Orang Korban King Of The King Diminta Lapor Polisi

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Polda Kaltim meminta para korban kerajaan fiktif king of the king untuk melaporkan ke kepolisian terdekat. Di Kaltim ada sebanyak 93 orang yang menjadi korban dengan nilai kerugian mencapai Rp 50 juta. Hal itu disampaikan Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana. Para korban berasal dari berbagai kota dan kabupaten […]

4 tahun lalu

Sebarkan Informasi Hoaks Soal Virus Corona, K-R Diperiksa Polisi

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Subdit Cyber Crime Direktorat Reserse Kriminal (Ditreskrimsus) Polda Kaltim mengamankan seorang warga Balikpapan yang menyebarkan informasi bohong atau hoax melalui akun facebook bernama Kazahra Tanzania. Dalam ciutannya, akun Kazahra Tanzania menyatakan, seorang warga Balikpapan telah terpapar virus corona dan sedang menjalani perawatan di Rumah Sakit Kanudjoso Daerah (RSKD). Meskipun kemudian,  pemilik akun […]

4 tahun lalu

150 Warga Kurang Mampu Dapat Bantuan Dari Program S-3

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Sebanyak 150 orang warga Kota Balikpapan yang kurang mampu mendapat bantuan sembako gartis dan santunan tetap dari Komunitas Insan Peduli (KIP) Balikpapan. Kegiatan Bakti Sosial Komunitas Insan Peduli atau KIP Balikpapan ini dilaksanakan melalui program Sedekah Seribu Sehari (S3). Dari uang seribu sehari yang terkumpul, kemudian diberikan pada warga yang membutuhkan dalam […]

4 tahun lalu

96 Orang Penderita HIV AIDS di Paser, Satu Orang Meninggal Dunia

PASER, Gerbangkaltim.com –  Hingga Januari 2020 tercatat sebanyak 96 orang menderita HIV/AIDS di Kabupaten Paser, dimana satu diantaranya meninggal dunia. Kepala Dinas Kesehatan Amir Faisol mengatakan pada tahun 2019 lalu sebanyak 43 orang yang terjangkit HIV AIDS . “Tercatat 2019 lalu ada 43 orang yang terjangkit HIV AIDS,” kata Amir Faisol saat dihubungi di Tana […]

4 tahun lalu

Polresta Balikpapan Serahkan Anak Beruang Madu Ke BKSDA

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Polresta Balikpapan menyerahkan anak beruang madu, anak kucing hutan blacan, musang binturung, juga tiga anak musang martin dan tiga anak buruh hantu kepada Balai Konservasi dan Sumber Daya Alam Kaltim. Sejumlah satwa liar yang diserahkan ini merupakan hasil upaya penggagalan perdagangan gelap satwa liar yang dilindungi oleh Satipiter Satreskrim Polresta Balikpapan beberapa […]

4 tahun lalu

Pertamina Resmikan Rumah Pembibitan Mangrove Margomulyo

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Peresmian rumah pembibitan mangrove Margomulyo di RT 42 pada (30/01) oleh Pertamina (Persero) Refinery Unit V Balikpapan mendapat sambutan antusias Walikota Balikpapan, Rizal Effendi, serta apresiasi tinggi beberapa pihak seperti Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Balikpapan, Camat Balikpapan Barat, serta Lurah Margomulyo. Suasana hangat menyelimuti pembukaan kegiatan peresmian rumah pembibitan di aula […]

4 tahun lalu

Bupati Paser Minta Lanjutkan Pembangunan Infrastruktur di Pedesaan

PASER, Gerbangkaltim.com – Bupati Paser Yusriansyah Syarkawi meminta kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait untuk melanjutkan pembangunan infrastruktur di pedesaan, sehingga visi dan misi Kabupaten Paser mewujudkan masyarakat yang maju, mandiri, sejahtera dan berkeadilan, dapat terwujud. Hal tersebut disampaikan Bupati Paser Yusriansyah Syarkawi saat memimpin rapat koordinasi (rakor) administrasi pembangunan, di ruang Sadurengas Kantor Bupati […]

4 tahun lalu

Bupati Paser Anugerahkan Penghargaan Tepra Kepada 3 OPD

PASER, Gerbangkaltim.com – Bupati Paser Yusriansyah Syarkawi menganugerahkan penghargaan kepada 3 Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang dinilai baik dalam penyerapan realissasi keuangan tahun 2019. Penghargaan diberikan di sela kegiatan rapat koordinasi administrasi pembangunan, di ruang Sadurengas Kantor Bupati Paser, Kamis (30/01/2020). Penghargaan peringkat pertama diberikan kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR), diterima […]

4 tahun lalu

Tuntaskan Visi Misi, Pemkab Paser Gelar Rapat Administrasi Pembangunan

PASER, Gerbangkaltim.com – Guna menuntaskan visi dan misi Kabupaten Paser, dalam mewujudkan kabupaten yang maju, mandiri sejahtera dan berkeadilan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Paser menggelar rapat koordinasi (rakor) administrasi pembangunan, di ruang Sadurengas Kantor Bupati Paser, Kamis (30/01/2020). Rapat dipimpin Bupati Paser Yusriansyah Syarkawi, dihadiri Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan para camat, dengan menghadirkan narasumber […]

4 tahun lalu

Evakuasi Warga di KM 17, Satgas Brimob Terjunkan Tim SAR

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Satuan Brimob Polda Kaltim menerjunkan Tim SAR Batalyon A Pelopor dan Batalyon C Pelopor utuk membantu evakuasi banjir di Jalan poros Samarinda Balikpapan tepatnya di Km 17 Kecamatan Balikpapan Utara. Curah hujan yang tinggi sejak dini hari menyebabkan jalan utama yang menghubungkan Balikpapan Samarinda terendam hingga ketinggian 1 meter. Beberapa rumah dipinggir […]