5 tahun lalu

Lima Pesawat Tempur Super Tucano dari Malang Tiba di Balikpapan, Warga Bebas Mendekat

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Sebanyak 5 pesawat tempurSuper Tucano, TNI AU mendarat di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur. Pesawat milik TNI AU yang dbentuk seperti ikan hiu ini bakal melaksanakan statik dan dinamic show dalam Aero Festival sebagai salah satu misinya dalam melakukan latihan operasi pertahanan udara di wilayah Kalimantan. Danlanud Kota Balikpapan, Kolonel Pnb Irwan Pramudia mengataka, Super […]

5 tahun lalu

Lanud Dhomber Gelar Latihan Menembak dan Aero Festival

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– TNI Angkatan Udara Lanud Dhomber Balikpapan menggelar latihan Triwulan I berupa menembak yang diikuti personel TNI AU, unsur Forkominda dan awak media Balikpapan, Rabu (20/3/2018). Danlanud Dhomber Balikpapan, Kolonel Pnb Irwan Pramuda, mengatakan tujuan latihan ini sebagai pembinaan kemampuan prajurit TNI AU. “Selain mengundang Forkominda, untuk melihat bagaimana pembinaan prajurit TNI AU yang […]

5 tahun lalu

Satgas TMMD 104 PPU Hibur Warga dengan Pasar Malam

SEPAKU, Gerbangkaltim.com,– Di tengah perjalanan pelaksanaan program TMMD 104 Kodim 0913/PPU di Desa Argomulyo dan Tengin Baru Kecamatan Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) Letkol INF Mahmud, S.Ip menyiapkan fasilitas hiburan untuk masyarakat dan anggota Satgas TMMD 104 Kodim 0913/PPU, Jumat (15/03/2019). “Jika waktu siang anggota Satgas TMMD 104 bergelut guna […]

5 tahun lalu

TMMD 104 Kodim 0913/PPU Hampir Tuntas

SEPAKU, Gerbangkaltim.com,– Pada pelaksanaan kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) 104 Kodim 0913/PPU di Desa Argomulyo dan Desa Tengin Baru Kecamatan Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara telah memasuki hari ke lima belas, Kamis (14/03/2019). Dalam penyelenggaraan TMMD 104 Kodim 0913/PPU adalah Program dalam rangka Membantu Pemerintah Daerah dimana sesuai Alokasi sasaran Fisik berupa Sasaran Pos […]

5 tahun lalu

Gelar Simulasi, Lanal Balikpapan Didatangi Pengunjuk Rasa hingga Teroris

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Pangkalan TNI AL (Lanal) Balikpapan tiba-tiba menjadi ramai dan gaduh, ini terjadi sekitar pukul 9.00 wita. Pasalnya puluhan nelayan melakukan aksi unjuk rasa di depan pintu gerbang utama Jl. Yos Sudarso. Aksi demo dari puluhan nelayan yang mendatangi Mako Lanal Balikpapan ini tidak terima dengan tindakan penegakan hukum yang dilakukan aparat dari Lanal […]

5 tahun lalu

Kemendikbud Libatkan TNI Mengajar di Daerah 3T

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan melibatkan sejumlah tentara untuk menjadi pengajar yang bertugas di daerah Terluar, Tertinggal dan Terdepan (3T). “Ini merupakan salah satu solusi dalam mengatasi kekurangan guru yang ada di daerah 3T. Banyak sekolah di daerah 3T yang kekurangan guru,” ujar Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbud, Supriano, usai membuka […]

5 tahun lalu

Satgas TMMD Kodim 1009/Plh Yasinan di Rumah Warga

TAMBANG ULANG, Gerbangkaltim.com,–Meski disibukkan dengan kegiatan TMMD para prajurit TNI menyempatkan waktu untuk berkumpul bersama masyarakat untuk melakukan yasinan di salah satu rumah warga Desa Martadah Baru Kecamatan Tambang Ulang Kab. Tanah Laut. Jumat malam (9/03/19) Yasinan bersama warga yang dilaksanakan di rumah bpk Supriyono sedikitnya diikuti 35 orang. Dilanjutkan dengan doa bersama agar selama […]

5 tahun lalu

Di SMAN 1 Long Bagun, Danton Satgas TMMD Ajarkan Bela Negara, Wasbang dan Rekrutmen TNI

MAHAKAM ULU, Gerbangkaltim.com,– Dalam TMMD ke-104 TA 2019 Kodim 0912 Kutai Barat (Kubar) di Kecamatan Long Bagun, Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu), Provinsi Kaltim, bukan hanya dilaksanakan kegiatan fisik, melainkan juga non fisik. Seperti mengajar siswa sekolah yang dilakukan oleh Letnan Dua Armed Hafizh Almaliki dari Yon Armed 18/Komposit selaku Danton Satgas TMMD ke-104 TA 2019 […]

5 tahun lalu

Satgas TMMD Ajak Anak-anak Selalu Gemar Membaca

TAMBANG ULANG, Gerbangkaltim.com,–Anggota Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa Ke-104 (Satgas TMMD) tahun 2019 Kodim 1009 /Pelaihari, Pasi Ter Kapten Inf Sarni mengajak anak-anak untuk giat gemar membaca dari usia dini. Dengan adanya perpustakaan keliling inilah yang mendorong saat melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) ke SDN 2 Martadah Baru Kec. Tambang Ulang Kab. Tanah Laut, dengan […]

5 tahun lalu

Diminta Dampingi Camat Sepaku, Danki SSK Tunjuk Lokasi TMMD 104 Kodim 0913/PPU

SEPAKU, Gerbangkaltim.com,– Sinergitas TNI dengan Pemerintah Daerah di ke-10 pelaksanaan kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 104 Kodim 0913/PPU, Camat Sepaku Risman Abdul, S.Sos melakukan peninjauan lokasi Sasaran Fisik TMMD didampingi oleh Kapten Inf Priyanto selaku Komandan SSK. Dalam peninjauan di beberapa Sasaran Lokasi TMMD yang berada di Desa Tengin Baru, Risman Abdul mengomentari […]