1 bulan lalu

Ketika Kepedulian Jadi Rumah: Satpolairud Hadirkan Harapan di HUT ke-75 dan HUT ke-66 Kabupaten Paser

Rasa bahagia Abdul Karim, warga RT 03 Desa Pondong Baru – penerima program Bedah Rumah Tahap II — tampak tak bisa disembunyikan.  Tangannya bergetar halus saat menerima kunci rumah barunya dari Kasat Polairud Polres Paser, Iptu Andi Ferial Junaedy, S.H., S.I.P. Momen kecil namun sarat makna itu menjadi bagian dari rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun […]

Brimob Paser
1 bulan lalu

Brimob Paser Perketat Pengamanan Objek Vital, Sambangi Kantor Bulog untuk Pastikan Stabilitas Keamanan

Gerbangkaltim.com, Paser – Upaya menjaga keamanan objek vital di Kabupaten Paser terus diperkuat oleh jajaran Brimob Polda Kalimantan Timur. Pada Selasa (09/12/2025), Tim Patroli Kompi 2 Batalyon C Pelopor Paser melaksanakan patroli pengawasan ke Kantor Bulog Cabang Paser di Tanah Grogot sebagai bagian dari kegiatan rutin menjaga situasi tetap kondusif. Patroli dipimpin Brigpol Ardi bersama tiga […]