Lapangan Upacara di IKN Segera Rampung, Siap Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-79
2 bulan lalu

Lapangan Upacara di IKN Segera Rampung, Siap Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-79

NUSANTARA, Gerbangkaltim.com – Pemerintah terus menunjukkan komitmen kuat dalam mempersiapkan berbagai sarana dan prasarana untuk pelaksanaan Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 di ibu kota baru, Nusantara. Salah satu fokus utama adalah pembangunan lapangan upacara, yang dijadwalkan rampung dalam waktu dekat.   Proyek pembangunan lapangan upacara, yang menjadi pusat perayaan HUT […]

Puspantara: Pusat Rekreasi dan Pengembangan Taman Buah di Ibu Kota Nusantara Resmi Diluncurkan
2 bulan lalu

Puspantara: Pusat Rekreasi dan Pengembangan Taman Buah di Ibu Kota Nusantara Resmi Diluncurkan

NUSANTARA, Gerbangkaltim.com – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama SKK Migas dan ENI (Ente Nazionale Idrocarburi), serta masyarakat Desa Suko Mulyo Sepaku, meluncurkan proyek ambisius Taman Buah Puspantara di Suko Mulyo, IKN, pada Senin (8/7/2024). Program ini merupakan bagian dari inisiatif besar untuk menciptakan ruang hijau di Nusantara.   Puspantara dirancang sebagai destinasi edukasi dan […]

Konsultasi Publik Peta Jalan Pendidikan IKN: Libatkan Masyarakat untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Nusantara
2 bulan lalu

Konsultasi Publik Peta Jalan Pendidikan IKN: Libatkan Masyarakat untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Nusantara

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Dalam upaya memastikan pembangunan sarana pendidikan berkualitas di wilayah Nusantara, Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menyelenggarakan Konsultasi Publik Peta Jalan Pendidikan di Balikpapan pada Senin (08/07/2024).   Peta Jalan Pendidikan IKN ini disusun sebagai panduan strategis untuk pengembangan pendidikan di Nusantara, hasil kolaborasi dengan Kementerian Pendidikan dan Tim Inovasi Pendidikan Tanoto.   […]

Memperkenalkan Nusantara Lebih Dekat di Joint Working Group Indonesia-Prancis 2024 di UNESA
2 bulan lalu

Memperkenalkan Nusantara Lebih Dekat di Joint Working Group Indonesia-Prancis 2024 di UNESA

SURABAYA, Gerbangkaltim.com— Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) turut berpartisipasi dalam kegiatan Joint Working Group (JWG) Indonesia-Prancis 2024 yang berlangsung selama dua hari di Universitas Negeri Surabaya, mulai Rabu, 3 Juli hingga Kamis, 4 Juli 2024.   Acara ini menarik perhatian 600 peserta dan melibatkan sekitar 65 universitas dalam pameran, dengan harapan dapat meningkatkan hubungan bilateral […]

Kapolda Kaltim Hadiri Rapat Kesiapan Upacara Bendera 17 Agustus, Fokus pada Kelancaran di Ibu Kota Nusantara
2 bulan lalu

Kapolda Kaltim Hadiri Rapat Kesiapan Upacara Bendera 17 Agustus, Fokus pada Kelancaran di Ibu Kota Nusantara

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com, — Menyongsong perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-79, Kapolda Kalimantan Timur Irjen. Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si., menghadiri rapat persiapan upacara bendera 17 Agustus di Ibu Kota Nusantara (IKN) yang digelar di Hotel Platinum Balikpapan pada Kamis (04/07/24).   Rapat yang dipimpin oleh Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur ini dihadiri oleh berbagai tokoh […]

PT Makmur Berkah Hotel Akan Garap Pembangunan Hotel Marriott International di IKN
2 bulan lalu

PT Makmur Berkah Hotel Akan Garap Pembangunan Hotel Marriott International di IKN

JAKARTA, Gerbangkaltim.com, – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) melalui PT Bina Karya (Persero) dan PT Makmur Berkah Hotel telah menandatangani kesepakatan kerja sama untuk pembangunan Hotel Marriott International. Hotel bintang lima ini rencananya akan dibangun di kawasan IKN.   Kesepakatan ini ditandatangani oleh Direktur Utama PT Bina Karya Boyke Prasetyanto dan Direktur Utama PT Makmur […]

ASN untuk merasakan bekerja di Nusantara
2 bulan lalu

Sejumlah ASN Kembali Rasakan Atmosfer Bekerja di Nusantara dalam Work from IKN – WFI

NUSANTARA, Gerbangkaltim.com,- Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) kembali menggelar kegiatan Work from IKN (WFI) yang diikuti oleh 33 ASN dari Kejaksaan Agung RI, Kementerian Keuangan, Kementerian Luar Negeri, dan Sekretariat Negara. Dalam kesempatan ini, WFI dilaksanakan dalam dua gelombang, yakni WFI Batch II yang diselenggarakan pada 24 s.d. 28 Juni 2024 dan WFI Batch III […]

KPPU
4 bulan lalu

KPPU Akan Tingkatkan Pengawasan Di Kalbar

Pontianak, Gerbangkaltim.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) akan meningkatkan pengawasannya guna membantu Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar) dalam menciptakan persaingan usaha dan kemitraan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang lebih sehat di wilayah tersebut. Untuk itu KPPU akan membuka kerja sama formal dengan Pemprov Kalbar dan menggali potensi adanya kantor penghubung khusus […]

5 bulan lalu

OIKN Jalin Kolaborasi dengan Kemenparekraf Rancang Program ‘Bedakan’

JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) melalui Deputi Bidang Sosial, Budaya dan Pemberdayaan Masyarakat sepakat berkolaborasi dengan Deputi Bidang Ekonomi Digital dan Produk Kreatif Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) dalam pembinaan pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dan ekonomi kreatif (Ekraf) di Ibu Kota Nusantara. Kesepakatan kolaborasi itu dilakukan pada saat […]