Kompolnas
1 bulan lalu

Kompolnas Apresiasi Langkah Cepat Polda NTB Tangani Kasus Kekerasan Seksual IWAS

JAKARTA – Langkah cepat dan responsif yang diambil Polda Nusa Tenggara Barat (NTB) dalam menangani kasus kekerasan seksual yang diduga melibatkan tersangka IWAS, mendapat apresiasi tinggi dari Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas). Kasus ini mencuat karena melibatkan 17 korban, termasuk anak-anak, dan menjadi perhatian serius di tingkat nasional. Anggota Kompolnas, Gufron, mengungkapkan pujian atas kesigapan Polda […]

Reserse Narkoba
1 bulan lalu

Polda Kaltim Musnahkan 8,7 Kilogram Sabu: Langkah Tegas Perangi Narkoba

  Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kalimantan Timur menegaskan komitmennya dalam memerangi peredaran narkotika dengan memusnahkan barang bukti jenis sabu-sabu seberat 8,7 kilogram pada Rabu (11/12/2024). Kegiatan ini berlangsung di ruang rapat Ditresnarkoba Polda Kaltim dan melibatkan berbagai instansi sebagai bentuk transparansi dan akuntabilitas. Acara yang dimulai pukul 10.00 WITA ini dihadiri oleh […]