Inovasi Ruang Pelayanan SKCK, Polres Bontang Tingkatkan Pelayanan Prima
Samarinda–Tim Penilai Internal (TPI) pembangunan zona integritas Polda Kaltim pada hari Rabu (7/4/2021) melaksanakan kunjungan ke Polresta Samarinda yang dipimpin langsung oleh AKBP Yudhi Suhariyadi.
Kegiatan penilaian yang dihadiri oleh anggota tim penilai internal zona integritas Polda kaltim dan Operator ZI Polresta Samarinda Dilaksanakan di Ruang Rapat Polresta Samarinda.
Kegiatan tersebut juga di hadiri oleh Waka Polresta Samarinda Akbp Eko Budiarto, SIK beserta Pju Polresta Samarinda.
AKBP Yudhi Suhariyadi dalam sambutannya mengajak kepada seluruh anggota tim pembangunan zona integritas untuk bersama – sama mendukung dan melakukan pekerjaan yang berkaitan dengan pembangunan zona integritas dengan baik terlebih Samarinda dalam tahap pembangunan zona integritas Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) dan menuju Wilayah Birokasi Bersih Melayani (WBBM)
Waka Polresta Samarinda Akbp Eko Budiarto, SIK juga menambahkan, bahwasanya kegiatan pemeriksaan dan penilaian ini untuk membantu Polresta Samarinda agar mendapatkan predikat WBBM dengan melaksanakan pemeriksaan kelengkapan dokumen dan bahan -bahan pendukung lainnya,.
Humas Polda Kaltim
BACA JUGA