manajemen tanpa penyuapan

manajemen tanpa penyuapan

Sunaryanto, yang akrab disapa Anto, menyambut penghargaan ini dengan sukacita. Ia menyatakan bahwa pencapaian ini merupakan bukti nyata pengakuan pemerintah terhadap komitmen seluruh manajemen dan pekerja PHM dalam menerapkan Good Corporate Governance (GCG) atau Tata Kelola Perusahaan Yang Baik.

Tinggalkan Komentar