10 jam lalu

Bazar Ramadhan di Rusun ASN IKN, Pegawai dan Pekerja Antusias Berbelanja Takjil hingga Suvenir

Gerbangkaltim.com, Nusantara – Bazar Ramadhan 1446 Hijriah di Rusun ASN 1, Tower D, IKN, menjadi magnet bagi pegawai Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) dan pekerja konstruksi yang tengah beraktivitas di kawasan ibu kota baru. Dibuka sejak 12 hingga 28 Maret 2025, bazar ini menawarkan beragam produk mulai dari takjil, makanan sahur, bahan makanan, pakaian, hingga suvenir. […]