4 jam lalu

Inflasi di Kota Balikpapan Masih Terjaga, Komoditas Sayur dan Ikan Penyumbangnya

Balikpapan,  Gerbangkaltim.com – Bank Indonesia Balikpapan menyatakan komoditas sayuran hingga ikan layang menjadi penyumbang inflasi pada September 2024. Tercatat, inflasi di Balikpapan sebesar 0,10 persen month to month (m-t-m). Kepala Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia Balikpapan,  Robi Ariadi mengatakan, sebelumnya dua bulan berturut-turut Balikpapan mengalami deflasi,  tapi September 2024, terjadi inflasi dalam koridor yang terjaga. […]