Angka Kemiskinan Terendah Se Kaltim, Bontang Belajar ke Balikpapan
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Bontang melakukan kunjungan kerja ke Pemkot Balikpapan terkait penanggulangan kemiskinan yang dilakukan di Kota Balikpapan, sehingga memiliki angka kemiskinan terkecil di Kaltim. Staf Ahli Bidang Sosial, Kesejahteraan, dan Pengembangan SDM, Haemusri Umar mengatakan, dari data BPS Kota Balikpapan angka kemiskinan Kota Balikpapan di tahun 2021 sebesar 2,59 persen meningkat 0,32 persen […]