1 tahun lalu

Disdikbud Kota Balikpapan Akan Implementasikan 4 Action Plan

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Pemkot Balikpapan melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) akan mengimplementasikan program prioritas walikota Balikpapan di bidang Pendidikan melalui 4 action plan. Adapun 4 action plan yakni, pertama adalah peningkatan sarana prasarana pendidikan, mengingat sekolah-sekolah di Balikpapan dari sisi kuantitas dan kualitas masih sangat jauh. “Seperti perbandingan antara jumlah SD dan SMP yang […]