Sambut IKN, DKUMKMP Apresiasi Talkshow Gelaran HIPMI Balikpapan
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Koperasi UMKM dan Perindustrian (DKUMKMP) Kota Balikpapan bersama dengan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kota Balikpapan menggelar Talkshow dengan tema Digitalisasi Bisnis Dalam Society 5.0 Untuk Menghadapi Tahun 2023. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari kegiatan Gebyar UMKM 2022. Plth Kepala Dinas Koperasi UMKM dan Perindustrian (DKUMKMP) Kota Balikpapan, Rosdiana mengatakan, Pemkot […]