SMKN 2 Sangatta Utara dan UNTAN Juara I iForte Donce Competition Inspirasi Diri Regional Balikpapan
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – SMKN 2 Sangatta Utara dan Universitas Tanjungpura (UNTAN) Pontianak, Kalbar akhirnya keluar sebagai juara pertama dalam ajang iForte National Dance Competition Inspirasi Diri Regional Balikpapan yang digelar di Auditorium Universitas Mulia Balikpapan, Minggu (9/2/2025). National Dance Competition Inspirasi Diri ini dibagi dalam dua kategori masing-masing untuk tingkat SMA/ SMK Sederajat dan tingkat […]