IKN Nusantara

Resmikan Groundbreaking Delonix Nusantara
1 bulan lalu

Presiden Jokowi Resmikan Groundbreaking Delonix Nusantara: Perkuat Kepercayaan Investor Global di IKN

Gerbangkaltim.com, Nusantara, 25 September 2024 – Presiden Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama (groundbreaking) pembangunan kawasan mixed-use Delonix Nusantara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur. Dalam acara tersebut, Presiden menegaskan bahwa semakin banyaknya investasi asing yang mulai masuk ke IKN mencerminkan kepercayaan besar dari para investor global terhadap potensi besar yang dimiliki IKN. “Investasi […]

Presiden Jokowi Magnum Resort Nusantara
1 bulan lalu

Presiden Jokowi: Magnum Resort Nusantara Akan Dorong Pertumbuhan Ekosistem Properti di IKN

Gerbangkaltim.com, Nusantara, 25 September 2024 – Presiden Joko Widodo secara resmi melakukan peletakan batu pertama (groundbreaking) Magnum Resort Nusantara di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur. Dalam sambutannya, Presiden menyampaikan optimisme bahwa pembangunan hunian premium seperti Magnum Resort Nusantara akan menjadi daya tarik bagi para investor dan berperan penting dalam memperkuat ekosistem properti di […]

Presiden Jokowi Resmikan Groundbreaking AIS Nusantara
1 bulan lalu

Presiden Jokowi Resmikan Groundbreaking AIS Nusantara: Bukti Komitmen Pendidikan Internasional di IKN

Gerbangkaltim.com, NUSANTARA – Rabu, 25 September 2024, menjadi momen bersejarah bagi Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan dilakukannya peletakan batu pertama (groundbreaking) Campus Australian Independent School (AIS) Nusantara oleh Presiden Joko Widodo. Kehadiran AIS Nusantara di kawasan IKN, Kalimantan Timur, menunjukkan komitmen kuat pemerintah dalam menghadirkan fasilitas pendidikan bertaraf internasional, mendukung visi Nusantara sebagai kota modern […]

Atlet Muda Layar Nusantara
2 bulan lalu

Atlet Muda Layar Nusantara Raih Sertifikat Prestasi Kehormatan di PON Aceh-Sumut

Gerbangkaltim.com, BANDA ACEH – Dalam gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024, dua atlet muda berbakat asal Kabupaten Berau, Kalimantan Timur, Aldi (13) dan Alya (12), mencuri perhatian di cabang olahraga layar. Meskipun tidak terhitung dalam perolehan medali resmi, keduanya tetap menunjukkan performa memukau yang mampu bersaing dengan para atlet layar dari berbagai kontingen. Aldi dan […]

Satgas Operasi Nusantara Mahakam
2 bulan lalu

Satgas Operasi Nusantara Mahakam Gelar Apel Pengamanan, Pastikan Sidang Kabinet Berjalan Lancar

Gerbangkaltim.com, Ibu Kota Nusantara – Dalam upaya menjaga kelancaran dan keamanan sidang kabinet yang digelar di Istana Negara, Satgas Operasi Nusantara Mahakam (ONM) melaksanakan apel pengamanan pada pukul 06.30 WIB. Apel ini dipimpin langsung oleh Kompol Ahmad dan diikuti oleh 46 personel dari berbagai satuan keamanan, termasuk Samapta, Brimob, TNI, Polwan, serta petugas Pemadam Kebakaran, […]

Bandara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan
2 bulan lalu

Presiden Jokowi Kembali Berkantor di IKN, Bertolak ke Kalimantan Timur

Gerbangkaltim.com, Jakarta, 12 September 2024 – Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali melanjutkan komitmennya terhadap pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan berkantor langsung di Kalimantan Timur. Pada Kamis pagi, 12 September 2024, Presiden bersama rombongan berangkat dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 sekitar pukul 07.30 WIB. Setibanya di Bandara Internasional Sultan […]

Atlet Ibu Kota Nusantara Ikuti PON XXI
2 bulan lalu

Debut Atlet Ibu Kota Nusantara di PON XXI: Semangat Baru dari Kota Masa Depan

Gerbangkaltim.com, BANDA ACEH – Untuk pertama kalinya, atlet-atlet dari Ibu Kota Nusantara (IKN) berpartisipasi dalam ajang bergengsi Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI yang digelar di Provinsi Aceh dan Sumatera Utara pada 9-20 September 2024. Kehadiran kontingen IKN ini membawa semangat baru dan menjadi sorotan di antara provinsi lainnya. Acara pembukaan PON XXI yang berlangsung di […]

Komisi II DPR RI Setujui Usulan Tambahan Anggaran
2 bulan lalu

Komisi II DPR RI Setujui Tambahan Anggaran Rp 27,8 Triliun untuk Otorita IKN TA 2025

Gerbangkaltim.com, Jakarta – Komisi II DPR RI secara resmi menyetujui usulan tambahan anggaran sebesar Rp 27,8 triliun yang diajukan oleh Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) dalam Rapat Kerja dan Rapat Dengar Pendapat di Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (09/09/2024). Persetujuan ini diharapkan mampu mendukung kelancaran pembangunan IKN yang menjadi proyek strategis nasional. Plt. Wakil Kepala Otorita […]

PHI
2 tahun lalu

Pemerintah Pancing Satwa Endemik Kalimantan Bermigrasi ke IKN: Pohon Asli Juga Akan Ditanam demi Kepentingan Tersebut

Samarinda, GerbangKaltim.com – Pemerintah berencana membangun Ibukota Negara (IKN) Nusantara menjadi Kota Smart City. Konsep “Smart City” di IKN di antaranya dengan menerapkan konsep forest city atau kota hutan. Konsep inidiyakini dapat memancing satwa endemik Kalimantan datang seperti bekantan, monyet, orangutan, burung enggang, hingga berbagai satwa lain. “Aneka satwa ini dulunya hidup di kawasan itu, […]