Kaltim

narkoba
2 bulan lalu

Polda Kaltim Tegas Berantas Narkoba di Kukar, Gelar Operasi Penegakan Hukum di Desa Kembang Janggut

Gerbangkalti.com, Kutai Kartanegara – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur (Polda Kaltim) menggelar operasi penegakan hukum untuk memberantas kejahatan narkoba di Desa Kembang Janggut, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar). Operasi ini dimulai pada pukul 09.00 WITA dan dipimpin langsung oleh AKBP Temmy Toni, S.I.K.. Kegiatan berlangsung di beberapa lokasi strategis, termasuk PT RMB, PT KUK, PT MT, PPI, dan […]

PT Pertamina Hulu
2 bulan lalu

PT Pertamina Hulu Mahakam Dukung Kementerian Kehutanan dalam Penanaman Pohon Serentak Nasional untuk Keberlanjutan Lingkungan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) turut mendukung Kementerian Kehutanan dalam program Penanaman Pohon Serentak Nasional, yang dilaksanakan pada Selasa (14/01/2025) di seluruh Indonesia. Di Balikpapan, kegiatan ini diadakan di Wisata Meranti KM 15 Karang Joang, Kecamatan Balikpapan Utara, Kalimantan Timur, dengan target penanaman 400 batang tanaman agroforestry di lahan seluas 1 hektar. Program […]

Banjir
2 bulan lalu

Banjir Terjang Mentawir, Kapolsek Sepaku Tinjau Langsung dan Pastikan Penanganan Cepat

Gerbangkaltim.com, Penajam Paser Utara– Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur, pada Rabu (15/1) menyebabkan luapan air yang mengakibatkan banjir di beberapa titik, terutama di Kelurahan Mentawir. Tim monitoring gabungan segera dikerahkan untuk memantau dan mengumpulkan data di lokasi terdampak guna memetakan situasi terkini. Hasil pemantauan pada pukul […]

Dansat Brimob
2 bulan lalu

Dansat Brimob Polda Kaltim Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Wadansat dengan Khidmat

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim, Kombes Pol. Andy Rifai, S.I.K., M.H., memimpin upacara serah terima jabatan Wakil Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim di Lapangan Mako Satbrimob, Jalan Jenderal Sudirman, Balikpapan Selatan. Upacara ini berlangsung penuh khidmat pada hari Selasa (14/1), menandai perubahan penting di tubuh Satbrimob Polda Kaltim. Jabatan Wakil Komandan yang sebelumnya […]

Edukasi
2 bulan lalu

Polda Kaltim Gelar Sosialisasi Edukasi untuk Siswa SD Patra Dharma 1 Balikpapan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dalam upaya mendekatkan kepolisian dengan generasi muda, Polda Kalimantan Timur menyelenggarakan kegiatan sosialisasi dan edukasi untuk siswa SD Patra Dharma 1 Balikpapan pada Rabu (15/1/2025). Acara ini dihadiri oleh 170 siswa yang didampingi oleh para guru pendamping dan berlangsung di Mapolda Kaltim dengan penuh semangat dan antusiasme. Kegiatan ini bertujuan memberikan wawasan […]

Banjir
2 bulan lalu

Patroli Pammat Ditsamapta Polda Kaltim Pantau Daerah Rawan Banjir

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Personel Piket Pammat Regu 3 Ditsamapta Polda Kaltim melaksanakan patroli di wilayah rawan banjir pada Selasa (14/1/2025). Lokasi yang menjadi fokus pemantauan meliputi Jalan Letkol Asnawi Arbain, kawasan BJ BJ, dan Jalan MT Haryono. Patroli ini bertujuan memastikan situasi tetap kondusif dan memberikan pelayanan kepada masyarakat yang terdampak banjir. Tim piket yang bertugas […]

banjir
2 bulan lalu

Balikpapan Dilanda Banjir, Brimob Tanggap Selamatkan Warga

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Kota Balikpapan kembali menghadapi bencana banjir akibat hujan deras yang mengguyur sejak siang hingga sore pada Selasa (14/1/2025). Curah hujan tinggi ini mengakibatkan sejumlah wilayah di kota ini tergenang air, menyebabkan aktivitas warga terganggu dan akses jalan terhambat. Berdasarkan pantauan tim PID Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim, titik-titik yang terdampak banjir meliputi […]

Polisi Sahabat Anak
2 bulan lalu

Polisi Sahabat Anak: Ditpolairud Polda Kaltim Sambut Kunjungan Murid Yayasan Rumah Auliyaa Diin

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalimantan Timur menyambut kunjungan penuh keceriaan dari murid Yayasan Rumah Auliyaa Diin. Kegiatan ini berlangsung di Mako Ditpolairud Polda Kaltim pada Selasa (14/1/2025) dengan tema “Polisi Sahabat Anak.” Kunjungan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang aman, edukatif, dan menyenangkan bagi anak-anak. Para personel Ditpolairud Polda […]

Pohon Tumbang
2 bulan lalu

Akses Jalan APT Pranoto Balikpapan Lumpuh Akibat Pohon Tumbang, Tim Brimob dan BPBD Bergerak Cepat

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Akses Jalan APT Pranoto di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, sempat terputus akibat pohon tumbang pada Senin malam (13/1/2025). Insiden yang terjadi sekitar pukul 21.00 WITA itu mengakibatkan lalu lintas terhenti total. Berkat respon cepat dari Tim Respon Bencana Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim dan BPBD Kota Balikpapan, jalur tersebut kembali normal […]

Keluncum Corporate League
2 bulan lalu

Tim Basket Bhayangkara Polda Kaltim Juarai “Keluncum Corporate League” 2025

  Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Tim Basket Bhayangkara Polda Kaltim mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih juara pertama dalam “Keluncum Corporate League”, sebuah kompetisi bola basket bergengsi antar instansi dan perusahaan. Dalam pertandingan final yang berlangsung di Gedung KNPI Balikpapan pada Sabtu (11/01/2025), Bhayangkara Polda Kaltim menaklukkan tim PT Pertamina Hulu Indonesia dengan skor telak 60-32. Pertandingan […]