Kota Balikpapan Raih Penghargaan UHC Award 2023
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan meraih penghargaan penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award 2023 yang diserahkan langsung oleh Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia (Mendagri RI), Tito Karnavian kepada Sekretaris Daerah Kota (Sekdakot) Balikpapan, Muhaimin, di Balai Sudirman Jakarta, Selasa (14/3/2023). Universal Health Coverage (UHC) Award 2023 yang diraih Kota Balikpapan karena kota ini sebanyak 99,58 […]