KPPU

KPPU
6 hari lalu

KPPU Jelang Lebaran Mayoritas Komoditas Alami Kenaikan Harga, Tapi Stok Terpantau Aman

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) kembali melakukan survei pemantauan komoditas pangan di pasar tradisional dan pasar modern menjelang Hari Raya Idul Fitri. Survei ini merupakan kelanjutan dari survei yang telah dilakukan di masa awal Ramadhan, dengan tujuan untuk memastikan bahwa dinamika harga dan ketersediaan komoditas pangan di pasar tetap dalam kondisi yang […]

KPPU
22 hari lalu

Bukti Lengkap, KPPU Naikan Status Penyelidikan Kasus Pinjol Ke Tahap Pemberkasan

Jakarta, Gerbangkaltim.com Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) secara resmi telah meningkatkan status penanganan kasus pinjaman online (pinjol) ke tahap Pemberkasan setelah sebelumnya berada di tahap Penyelidikan. Keputusan ini diambil dalam Rapat Komisi yang berlangsung pada 5 Maret 2025 di Kantor Pusat KPPU, Jakarta. Kasus tersebut bermula dari temuan KPPU terkait dengan adanya perilaku yang diindikasikan […]

KPPU
28 hari lalu

KPPU Pantau Harga Pangan Diawal Ramadan 1446 Hijriah

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Fenomena kenaikan harga pangan menjadi perhatian utama masyarakat jelang Ramadhan. Peningkatan permintaan terhadap berbagai bahan pokok seperti beras, gula, minyak goreng, daging, dan komoditas lainnya sering kali menyebabkan lonjakan harga di pasar. Namun, di luar mekanisme pasar yang wajar, terdapat potensi risiko praktik monopoli dan persaingan usaha tidak sehat yang dapat memperburuk […]

KPPU
1 bulan lalu

KPPU Terima Permohonan Persetujuan Kerjasama Komersial GIA Dengan JAL

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) dapat menerima permohonan persetujuan kerja sama komersial antara PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GA) dengan Japan Airlines (JAL). Hal ini tertuang dalam surat Ketua KPPU tanggal 26 Februari 2025 kepada Direktur Utama GA, dan meminta GA dan JAL untuk memenuhi berbagai persyaratan. Sebagai latar belakang, pada 3 […]

KPPU
1 bulan lalu

Terbukti Bersekongkol, KPPU Jatuhkan Denda Rp 3 M Ke PT Maruka Indonesia

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menjatuhkan denda sebesar Rp3 miliar kepada PT Maruka Indonesia karena terbukti bersekongkol untuk mendapatkan rahasia perusahaan pada Perkara Nomor 08/KPPU-L/2024 tentang Dugaan Pelanggaran Pasal 23 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 terkait persekongkolan untuk mendapatkan rahasia rerusahaan PT Chiyoda Kogyo Indonesia. Sanksi denda tersebut dibacakan oleh Majelis Komisi […]

KPPU
1 bulan lalu

KPPU Sidangkan Perkara Tender Konstruksi Jembatan Di Rokan Hilir

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Investigator Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menduga telah terjadi persekongkolan dalam Pengadaan Pekerjaan Konstruksi Pembangunan Jembatan Sintong Kabupaten Rokan Hilir Tahun 2023. Informasi tersebut mengemuka dalam Laporan Dugaan Pelanggaran yang disampaikan Investigator KPPU dalam sidang Perkara Nomor 17/KPPU-L/2024 tentang Dugaan Pelanggaran Pasal 22 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 terkait Pengadaan Pekerjaan Konstruksi […]

KPPU
1 bulan lalu

KPPU Denda Trusy Cars Rp1,5 Miliar Karena Terlambat Notifikasi Akuisisi MPMRENT

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menjatuhkan sanksi denda sebesar Rp 1,5 Miliar kepada Trusty Cars Pte. Ltd dalam perkara dugaan pelanggaran keterlambatan penyampaian notifikasi transaksi akuisisi saham yang dilakukannya atas PT Mitra Pinasthika Mustika Rent (MPMRent). Sanksi tersebut dibacakan Majelis Komisi dalam sidang pembacaan Putusan Perkara Nomor 15/KPPU-M/2024 tentang Dugaan Pelanggaran Keterlambatan […]

KPPU
1 bulan lalu

Koordinasi Sasaran Korupsi Dalam Persaingan Usaha, KPPU Temui KPK

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), M. Fanshurullah Asa menemui Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo Budiyanto untuk tingkatkan kerja sama di bidang penegakan hukum dan pencegahan yang melibatkan pelaku usaha dan pejabat pemerintah. Rabu (19/2/2025). Ditargetkan kedua Lembaga akan mempermudah prosedur koordinasi dalam menindaklanjuti informasi dugaan korupsi yang mengemuka dalam proses […]

KPPU
1 bulan lalu

Komisi IV DPR RI Dukung Penambahan Anggaran dan Porsi Pemanfaatan PNBP Untuk KPPU

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Komisi VI DPR RI mendukung usulan kebutuhan tambahan pagu anggaran dan usulan penggunaan Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP) sebesar 80 persen di tahun 2025 bagi Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU). Kebutuhan tersebut ditujukan untuk menyelesaikan berbagai kegiatan penegakan hukum dan pencegahan, termasuk operasional pembayaran gaji tenaga outsourcing di KPPU. Kegiatan tersebut antara […]

KPPU
2 bulan lalu

Terbukti Melanggar, KPPU Jatuhkan Sanksi Denda Rp202,5 Miliar Kepada Google

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Google LLC terbukti melakukan praktik monopoli (Pasal 17) dan menyalahgunakan posisi dominan untuk membatasi pasar dan pengembangan teknologi (Pasal 25 ayat (1) huruf b) dalam Perkara No. 03/KPPU-I/2024 tentang Dugaan Pelanggaran Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 terkait Penerapan Google Play Billing System. Atas pelanggaran tersebut, Majelis Komisi menjatuhkan denda Rp202,5 miliar dan […]