Sekda Kukar Dampingi Wagub Kaltim dalam Safari Ramadan di Masjid Agung, Tekankan Kebersamaan dan Kewaspadaan Jelang Idulfitri
Gerbangkaltim.com, Tenggarong– Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara, Sunggono, bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kukar menghadiri Safari Ramadan yang dipimpin oleh Wakil Gubernur Kalimantan Timur, Ir. H. Seno Aji, M.Si. Acara yang digelar di Masjid Agung Tenggarong ini dihadiri oleh ratusan jamaah serta sejumlah tokoh penting, termasuk Plt Ketua DPRD Kukar dan Ketua […]