Pekerja RDMP Pertamina Balikpapan JO Tewas Dianiaya Rekannya
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dua pekerja proyek Refinery Development Master plan (RDMP) Balikpapan JO terlibat perkelahian di areal proyek kilang hingga mengakibatkan salah seorang diantaranya meninggal dunia, Sabtu (11/2/2023). Namun tidak lama berselang pelaku berhasil diringkus Unit Jahtanras Satreskrim Polresta Balikpapan. Community Development Manager RDMP Balikpapan, Prisca Christina, membenarkan kejadian tersebut. Dimana kedua pekerja RDMP tersebut […]