Jelang Libur Nyepi dan Lebaran, Pemkot Balikpapan Tidak Berlakukan WFA Bagi ASN
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan dalam bulan ramadan dan menjelang lebaran tahun ini tidak memberlakukan Work From Anywhere (WFA) bagi pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN). Hal ini dilakukan mengingat Kota Balikpapan bukan salah satu kota yang tersibuk dalam arus mudik lebaran 2025 seperti Daerah Khusus Jakarta (DKJ). Wakil Wali Kota Balikpapan, H Bagus […]