12 jam lalu

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Pelantikan TP PKK, Dekranasda, Posyandu, dan Bunda PAUD se-Kaltim

Gerbangkaltim.com, Samarinda – Pangdam VI/Mulawarman, Mayjen TNI Rudy Rachmat Nugraha, S.I.P., M.Sc., beserta Ibu menghadiri pelantikan dan pengukuhan Ketua serta Pengurus TP PKK, Dekranasda, Posyandu, dan Bunda PAUD se-Kalimantan Timur. Acara yang berlangsung di Pendopo Odah Etam, Samarinda, pada Sabtu (15/03/2025) ini dihadiri lebih dari 600 peserta dari berbagai unsur pemerintahan dan organisasi. Sinergi untuk Pembangunan […]