pertamina

Pertamina
2 bulan lalu

KPB Mengajar 2024, Menebar Inspirasi untuk Menjadi Kebanggaan Negeri

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pendidikan adalah pondasi utama dalam membangun Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul di suatu bangsa. Sebagai pengelola Proyek Strategis Nasional (PSN) RDMP Balikpapan, PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) turut berperan serta dalam mendukung pilar pendidikan, khususnya di area sekitar operasi pengembangan kilang melalui program mengajar gratis KPB Mengajar 2024, yang merupakan turunan […]

Pertama
2 bulan lalu

Unit-Unit Baru Kilang Modern Ramah Lingkungan, Siap Dukung Peta Jalan Transisi Energi Indonesia Melalui RDMP Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Salah satu aspek penting dari Proyek RDMP Balikpapan adalah komitmen untuk menjaga keberlanjutan lingkungan. Kilang Balikpapan nantinya akan menjadi pelopor kilang ramah lingkungan, karena dapat menurunkan emisi gas buang yang signifikan dari efisiensi energi untuk operasi dan produk yang akan dihasilkan, sehingga mendukung program net zero emission yang telah dicanangkan pemerintah. “Kilang […]

Pertamina
2 bulan lalu

Jejak Gemilang Inovasi Kilang Pertamina Unit Balikpapan, Red Foam Sang Penakluk Api dan POD Berkilau Emas di Taiwan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Sebuah langkah inovatif dari PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) Unit Balikpapan melalui tim FT-Prove PERFOAMANCE dan PC-Prove JEKPOD berhasil meraih empat penghargaan bergengsi pada ajang Taiwan Innotech Expo (TIE) 2024. Acara yang diakui sebagai salah satu pameran teknologi terkemuka di Asia ini, menjadi ajang prestisius bagi para inovator dari berbagai bidang, […]

Pertamina
2 bulan lalu

KPI Unit Balikpapan Serahkan 2.000 Liter Red Foam Untuk BPBD Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan secara resmi menyerahkan Bantuan 2.000 liter Red Foam kepada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Balikpapan. Acara serah terima bantuan ini berlangsung di Gedung Confined Space Kantor New HSSE PT KPI Unit Balikpapan. Penyerahan ini dihadiri langsung oleh General Manager PT KPI Unit Balikpapan, Arafat […]

Pertamina
3 bulan lalu

Biro Hukum Kementerian ESDM Tinjau Inovasi Pengelolaan Karbon di Jantung Kilang Pertamina Unit Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan menerima kunjungan Biro Hukum Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) Republik Indonesia. Kunjungan ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai proses bisnis kilang, khususnya terkait manajemen karbon dalam operasional kilang. Kegiatan tersebut diawali di Ex. Kantor Diklat Pertamina RU V dan dilanjutkan site visit ke […]

Pertamina
3 bulan lalu

Jelang AJP 2024, PT Kilang Pertamina Balikpapan Ajak Insan Media Lihat Langsung Proyek Terbesar Sepanjang Sejarah Pertamina

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Anugerah Jurnalistik Pertamina (AJP) merupakan ajang tahunan yang bertujuan mempererat hubungan antara Pertamina dengan media, serta menciptakan komunikasi yang baik dan kondusif antara narasumber Pertamina dengan insan pers. Sebagai bentuk apresiasi kepada media di Kalimantan Timur yang telah menghasilkan karya jurnalistik berkualitas, khususnya terkait pemberitaan Proyek RDMP Balikpapan, PT Kilang Pertamina Balikpapan […]

3 bulan lalu

Direktur SDM Pertamina Kompak Tinjau Progress Proyek RDMP Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dalam upaya memonitor operasional dan mendukung strategi bisnis perseroan, Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) PT Pertamina (Persero), M. Erry Sugiharto, dan Direktur SDM & Penunjang Bisnis PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI), Tenny Efrida melaksanakan Management Walkthrough (MWT) di Proyek RDMP Balikpapan pada 2-3 September 2024. Kegiatan ini meliputi kunjungan ke area […]

Pertamina
3 bulan lalu

Direktur SDM & Penunjang Bisnis PT KPI Kunjungi Proyek RDMP Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) terus memperkuat komitmennya dalam mengelola Sumber Daya Manusia (SDM) sebagai aset utama perusahaan. Keandalan dan ketersediaan SDM yang unggul sangat diperlukan untuk mencapai visi perusahaan menjadi operator kilang minyak kelas dunia. Sebagai wujud keseriusan dalam pengembangan SDM unggul, PT KPB menyambut kunjungan kerja Direktur Sumber Daya Manusia […]

Pertamina
3 bulan lalu

Wujudkan Lingkungan Kerja Aman dan Inklusif, KPI Unit Balikpapan Gelar Sosialisasi SMAP dan AMANKAN

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan menggelar kegiatan sosialisasi Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) dan Antisipasi Mandiri Keselamatan bagi Disabilitas dan Kelompok Rentan (AMANKAN) dalam rangka meningkatkan transparansi, akuntabilitas, serta menciptakan lingkungan yang aman dan inklusif bagi semua entitas bisnis. Acara ini diselenggarakan di Banua Patra (04/10). Dalam sambutannya, Area Manager […]

Pertamina
3 bulan lalu

Perkuat Produk Dalam Negeri, Direktur Kelembagaan dan Sumber Daya Konstruksi Kementerian PUPR Sambangi Proyek RDMP Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Nicodemus Daud selaku Direktur Kelembagaan dan Sumber Daya Konstruksi, Direktorat Jenderal Bina Konstruksi, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melakukan kunjungan kerja ke Proyek Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan dan Lawe-Lawe yang dikelola PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) pada Kamis (26/09) pagi. Kunjungan kerja tersebut bertujuan untuk memperkuat basis rantai […]