2 tahun lalu

Rapat Paripurna DPRD Balikpapan Bentuk Pengawasan Perda dan Pansus Tatib

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kota Balikpapan menggelar rapat paripurna dengan dua agenda penting, di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Balikpapan, Selasa (17/5/2022). Ketua DPRD Kota Balikpapan Abdulloh mengatakan rapat paripurna dengan agenda pertama yakni perubahan tata tertib (tatib) DPRD Kota Balikpapan nomor 1 tahun 2020, terkait dengan rencana pembentukan Panitia seleksi […]