Safari Ramadan PPU

23 jam lalu

Safari Ramadan, Wabup PPU: Momentum Perbaikan Diri  

PENAJAM – Wakil Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Abdul Waris Muin, menegaskan bahwa bulan suci Ramadan adalah waktu yang penuh berkah dan menjadi kesempatan bagi umat Islam untuk semakin mendekatkan diri kepada Allah SWT. Hal tersebut disampaikannya saat menghadiri Safari Ramadan 1446 Hijriah di Masjid Darussalam, RT 12, Kecamatan Waru, Kabupaten PPU, pada Minggu (9/3/2025). […]

Pemkab PPU
4 hari lalu

Safari Ramadan di Babulu Darat, Bupati Tegaskan Sinergi Membangun PPU

PENAJAM, Gerbangkaltim.com, – Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Mudyat Noor, mengikuti Safari Ramadan yang digelar di Desa Babulu Darat, Kecamatan Babulu, pada Kamis (06/03/2025). Acara tahunan ini bukan sekadar ajang berbuka puasa bersama, tetapi juga menjadi bukti nyata kepedulian pemerintah daerah terhadap masyarakat melalui pendistribusian zakat, infak, dan sedekah (ZIS) kepada para mustahik. Bupati PPU, […]