Satgas Ops. Nusantara Polda Kaltim

apel siaga
1 tahun lalu

Satgas Operasi Nusantara Mahakam Tingkatkan Patroli Kamtibmas KIPP, Progres Pembangunan Capai 38,1 Persen

IKN, Gerbangkaltim.com,- PPU – Personil Satuan Tugas Operasi Nusantara Mahakam Polda Kaltim melaksanakan patroli sambang kamtibmas serta pengamanan di beberapa titik penting di kawasan Ibu Kota Negara (IKN). Kamis (13/7/23). Kegiatan patroli dan pengamanan tersebut guna mendukung pembangunan Ibu Kota Negara yang baru dan memastikan situasi kondusif. Serta mengantisipasi adanya gangguan – gangguan yang dapat […]

Personel Satrgas Ops. Nusantara
1 tahun lalu

Pembangunan di IKN Meningkat, Polda Kaltim Kerahkan Seratusan Personel Satuan Tugas Ops Nusantara 24 Jam Nontop

IKN, Gerbangkaltim.com,– Kepolisian Daerah (Polda) Kalimantan Timur mengerahkan seratusan personelnya yang tergabung dalam Satuan Tugas Operasi Nusantara Mahakam guna menjaga dan mengamankan aktivitas pembangunan di kawasan Ibu Kota Negara (IKN) yang kini makin gencar pembangunannya di sejumlah titik. Para personel ini melakukan penjagaan selama 24 jam, baik dengan berpatroli maupun melakukan sambang Kamtibmas dan mendokumentasikan […]

Pengamanan PUPR
1 tahun lalu

Satgas Ops. Nusantara Mahakam Polda Kaltim Kawal Kunjungan Kementerian PUPR dan Menteri Korea Selatan di Kawasan IKN

IKN, Gerbangkaltim.com,– Guna mendukung pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang baru dan memastikan situasi kondusif, Polda Kaltim turut serta andil mengambil bagian dalam mengamankan kegiatan dan aktivitas di sekitar lokasi. Seperti halnya yang dilakukan oleh Satgas Ops Nusantara Polda Kaltim pada Sabtu (18/03/2023), personil yang bertugas melaksanakan pengamanan dan pengawalan kunjungan Kementrian PUPR bersama Menteri […]

Sosialisasi
1 tahun lalu

Satgas Ops Nusantara Polda Kaltim Sosialisasi Manajemen Lalulintas Proyek di KIPP

IKN, Gerbangkaltim.com,– Satgas Ops Nusantara Polda Kaltim melakukan sosialisasi manajemen lalulintas proyek di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) kepada para pekerja melalui pimpinan proyek masing-masing. Sosialisasi manajemen lalulintas proyek di KIPP perlu dilakukan demi terciptanya kelancaran dan keamanan arus lalulintas kendaraan maupun material. Sebab saat ini pembangunan di IKN makin meningkat, baik untuk lokasi-lokasi dimana […]