1 bulan lalu

Dansatgas TMMD 123 Kodim 0905/BPP Tinjau Pembuatan Sumur Bor di Kelurahan Teritip

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Komandan Satuan Tugas (Dansatgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 0905/Balikpapan, Kolonel Kav Muhammad Darwis, meninjau progres pembangunan sumur bor di Kelurahan Teritip, Kecamatan Balikpapan Timur, Kota Balikpapan. Pembangunan sumur ini merupakan bagian dari program TMMD untuk membantu masyarakat mendapatkan akses air bersih. Dalam kunjungannya pada Kamis (27/02/2025), Kolonel Kav Muhammad […]