1 tahun lalu

Ucapan Syukur, Kilang Pertamina Unit Balikpapan Gelar Doa Bersama dan Penyerahan Santunan

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Sebagai bentuk ucapan syukur dan memohon keselamatan operasional kilang, PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) yang tepat berusia 6 tahun pada 13 November 2023 lalu, mengelar doa bersama masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) PT KPI yang ke-6 dan menjelang HUT PT Pertamina (Persero) yang ke-66 pada 10 […]