3 tahun lalu

Unit Jibom Evakuasi Temuan Mortir Di Manggar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Masyarakat petani yang sedang membersihkan lahan menemukan benda mencurigakan. Ketika hasil cangkulannya mendapatkan sebuah benda mortir sisa perang dunia ke – 2. Unit Jibom Detasemen Gegana Satbrimob Polda Kaltim yang di Pimpin Iptu Sigit Purnomo segera melaksanakan evakuasi, Rabu Pagi (09/06/2021). Kegiatan evakuasi di lahan kebun milik Lin , RT. 048 Kelurahan […]