2 tahun lalu

Zona Merah, Balikpapan Kembali Akan Ada Pembatasan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan telah ditetapkan pemerintah pusat masuk dalam zona merah penyebaran kasus COVID-19. Menyusul makin banyaknya warga yang kembali terpapar virus mematikan ini. “Dari (Satgas Covid-19) Provinsi (Kaltim) kita sudah ditetapkan zona merah,” ujar Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud usia rapat Forkopimda, Rabu (02/02/2022). Menurut Rahmad, dalam tiga hari terakhir, lonjakan kasus […]